Arab Saudi kembali membuka pintu bagi umat muslim di dunia menunaikan ibadah haji tahun ini. Pasalnya, pelaksanaan rukun Islam ke-5 sebelumnya ditiadakan karena Covid-19.
- Menabung Selama 20 Tahun, Nenek Supinah Tercatat Sebagai Bakal Jamaah Haji 2025 Tertua
- Khofifah Temui Jamaah Haji Indonesia di Klinik Kesehatan di Makkah
- 1 Jama'ah Haji Asal Jember Meninggal Dunia
Pada tahun ini, Indonesia telah memberangkatkan 100.051 jamaah. Indonesia mendapat kuota terbanyak di antara negara lain.
Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto mengau bersyukur dengan kebijakan Kerajaan Arab Saudi yang kembali membuka ibadah haji dari Indonesia.
"Jemaah Indonesia kembali berangkat ke Tanah Suci usai dua tahun tak bisa menunaikan ibadah haji," kata Airlangga di kantor DPP Golkar, Slipi, Jakarta Barat, Minggu,(10/7).
Ketua Umum Partai Golkar itu juga menyampaikan, berangkatnya jamaah haji ini menandakan penanganan Covid-19 kian terkendali.
"Ini patut kita syukuri karena ini seiring melandainya covid-19,” demikian Airlangga.
ikuti terus update berita rmoljatim di google news
- Menabung Selama 20 Tahun, Nenek Supinah Tercatat Sebagai Bakal Jamaah Haji 2025 Tertua
- Khofifah Temui Jamaah Haji Indonesia di Klinik Kesehatan di Makkah
- 1 Jama'ah Haji Asal Jember Meninggal Dunia