Pemerintah Provinsi Jawa Timur akan melakukan rotasi untuk mengisi sejumlah jabatan yang kosong. Proses mutasi direncanakan akan digelar pada bulan ini.
- Jumlah Jemaah Haji Tiba di Tanah Air Capai 59.086
- Kapolda Jatim Ungkap Penyebab Perahu Terbalik di Bengawan Solo
- DKPP Surabaya Lakukan Pengecekan Hewan Kurban Jelang Hari Raya Iduladha 1445
Diterangkan Anom, saat ini ada tujuh jabatan yang kosong. Diantaranya, Asisten I, asisten III, Kepala Dinas Pendidikan, Kepala Biro SDA.
"Wadir RSA, kemudian direktur RSA Saiful Anwar Malang," terang Anom.
Menurut Anom, ada sejumlah persyaratan bagi ASN yang hendak mengikuti proses open bidding nanti. Diantaranya, sudah berpangkat eselon III.
"Prosesnya sangat panjang. Yang daftar harus eselon III dia sudah PIM, kemudian golongannya 4B, banyak persyaratan, ada 18 persyaratan," demikian Anom.[bdp
ikuti terus update berita rmoljatim di google news
- PTM 100 Persen di SD dan SMP Surabaya Gunakan 2 Shift
- Kelurahan Karangpilang Wakili Kota Surabaya di BBGRM Terbaik Tingkat Jatim 2022
- DPRD Desak Pemkot Probolinggo Segera Selesaikan Sengketa Rusunawa