Bupati Ngawi Pamerkan Kehebatan KIP Kuliah

Bupati Ngawi Budi Sulistyono alias Kanang memamerkan Kartu Indonesia Pintar (KIP) Kuliah.


Ditambahkan Kanang, KIP Kuliah merupakan perluasan dari program pendidikan pemerintah yang menyasar segmen mahasiswa.

KIP Kuliah dapat digunakan untuk membayar pendidikan mahasiswa yang berkuliah di universitas dan politeknik baik dalam negeri maupun luar negeri.

Pemerintah Jokowi, lanjutnya, sudah memiliki sejumlah program yang merupakan bantuan kepada mahasiswa. Di antaranya beasiswa Afirmasi dan beasiswa Bidik Misi yang dijalankan oleh Kementerian Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi.

Dengan KIP Kuliah, Kanang berharap dapat dimanfaatkan masyarakat Ngawi sebagai bentuk upaya peningkatan indeks pembangunan manusia (IPM).[dik/aji

ikuti terus update berita rmoljatim di google news