Peringatan Hari Pers Nasional ke 77 Tahun, pada 9 Februari 2023 dengan tema ‘Pers Merdeka, Demokrasi Bermartabat’ diharapkan menjadi titik baru dalam keikutsertaan Media Massa dalam mendukung Pembangunan ekonomi Jawa Timur. Pers bisa dilibatkan dalam penyampaian informasi terkait program-program yang dicanangkan DPRD dan Pemprov Jatim dalam rangka pemerataan kesejahteraan masyarakat.
Search:
Hadiri Puncak HPN 2023, Wali Kota Eri: Terus Mendidik Publik dengan Berita Objektif dan Anti-Hoaks
Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi menghadiri puncak peringatan Hari Pers Nasional (HPN) Tahun 2023 di Kota Medan, Sumatera Utara, Kamis (9/2).
Selama 2022, KPK Sudah Edukasi Antikorupsi Sebanyak 31,98 Juta Orang
Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) telah memberikan edukasi antikorupsi terhadap 31,98 juta masyarakat Indonesia sepanjang 2022. Hal itu merupakan kinerja dari Direktorat Pendidikan dan Peran Serta Masyarakat KPK.
Empat Jabatan Kosong Kepala Dinas Pemkot Surabaya Diisi Pelaksana Tugas
Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya akhirnya menempatkan sejumlah pejabat pimpinan tinggi pratama untuk memimpin sementara organisasi perangkat daerah (OPD) yang ditinggal pimpinannya.
Indonesia akan Terbangkan Dua Pesawat Bantuan ke Turki dan Suriah
Pemerintah Indonesia akan mengirim dua pesawat berisi Tim Medium Urban Search and Rescue (MUSAR) ke Turki dan Suriah untuk membantu mengevakuasi korban gempa.
Turut Rayakan Hari Pers Nasional 2023, Firli Bahuri Geruduk Ruang Wartawan KPK
Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Firli Bahuri turut merayakan Hari Pers Nasional 2023 ke-77 secara sederhana bersama wartawan di Gedung Merah Putih KPK, Jalan Kuningan Persada Kav 4, Setiabudi, Jakarta Selatan, Kamis sore (9/2).
Sering Alami Kesulitan Air Bersih, Bupati Bondowoso Berikan Bantuan Sumur Bor
Dalam mengantisipasi kekeringan dan kekurangan air bersih, pemkab Bondowoso melakukan pengeboran sumur di desa Purnama, Kecamatan Tegalampel, Kamis (9/2).
Potong Tumpeng Awali Peringatan HPN 2023 di Jombang, Ungkapan Rasa Syukur
Sebagai rasa syukur, PWI Jombang peringati Hari Pers Nasional 2023 berlangsung sederhana di kantor sekretariat Grha Media PWI Jombang, jalan KH Wahid Hasyim.
Hadiri Entry Meeting BPK RI, Gubernur Khofifah Komitmen Tingkatkan Kualitas Pelaporan Keuangan Daerah di Jatim
Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa berkomitmen terus melakukan sinergi dengan Bupati dan walikota di Jatim guna meningkatkan kualitas pelaporan keuangan daerah.
Bubarkan Relawan, Noel: Ganjar Miskin Gagasan
Pembubaran relawan Ganjar Pranowo Mania (GP Mania) dilakukan karena sosok Ganjar Pranowo tidak memiliki gagasan yang bagus sebagai pemimpin masa depan.
Peringati HPN 2023, Polisi Potong Tumpeng Untuk Jurnalis
Memperingati Hari Pers Nasional (HPN) tahun 2023, Polisi Sektor (Polsek) Singosari, Polres Malang gelar acara potong tumpeng untuk para jurnalis.
73 Tahun Bakti BTN untuk Rumah Indonesia, Kucurkan Kredit Rp775 T ke 5,78 Juta Nasabah
PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk (BTN) pada tanggal 9 Februari 2023 memasuki usia ke-73 tahun.
Pemecatan Eks Kabid Trantibum Satpol PP Surabaya Ferry Jocom Tunggu Salinan Putusan
Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya segera mengambil langkah tegas terhadap eks Kabid Ketentraman dan Ketertiban Umum (Trantibum) Satpol PP, Ferry Jocom.
Bank Jatim Peduli Bantu Pembangunan Landmark Simpang 4 Kota Pasuruan
Tepat pada momen Hari Jadi Kota Pasuruan ke 337 Tahun, PT Bank Pembangunan Daerah Jawa Timur Tbk (bankjatim) menyerahkan CSR bankjatim peduli berupa Bantuan Pembangunan dan Penataan Kawasan Simpang 4 Panglima Sudirman. CSR bankjatim Peduli ini diserahkan kepada Pemerintah Kota Pasuruan sebagai wujud kecintaan dan kepedulian bankjatim kepada masyarakat Jawa Timur atas dukungan dan kepercayaannya kepada bankjatim.
Silaturahmi ke Grahadi, Ulama Besar Syeikh Fadhil Hadiahkan 6 Jilid Kitab Tafsir
Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa menerima silaturahmi ulama besar asal Turki yaitu Maulana Assayyid Assyarif Syeikh Prof Dr Muhammad Fadhil Al-Jilani Al-Hasani di Gedung Negara Grahadi, Rabu (8/2) sore.