Anang Hermansyah mengaku lega bisa bertemu Ahmad Dhani di dalam Rutan Medaeng meski harus menunggu dua jam lamanya.
- Kupiah Meukeutob Jadi Warisan Budaya Tak Benda Nasional
- Grand Launching Varuna, Theatrical Underwater Dining Pertama di Indonesia
- Wartawan Pejuang Fahim Dahsti Terkonfirmasi Meninggal di Tangan Taliban
Saat ditanya pembicaraan apa saja yang diperbicangkan, Anang mengaku mendapatkan curhat dari Ahmad Dhani.
"Diskusi biasa aja, dia sedikit curhat katanya saat ini dia harus lebih banyak mendekatkan diri," kata Anang.
Menurut Anang, kehadiran ke Rutan Medang untuk memberikan support atas kasus yang dihadapinya saat ini.
"Aku sebagai sahabat sesama seniman berpesan supaya dia bisa menjalani semua ini dengan kuat," pungkas Anang
Saat bertemu Ahmad Dhani, Anang mengaku tidak membahas isu politik apapun.
"Tidak ada membahas politik, sudah ya teman teman," kata Anang meninggalkan area Rutan Medaeng.
Diberitakan sebelumnya, Anggota Komisi X DPR RI ini tiba dirutan Medaeng sekira pukul 09.45 WIB bersama sang istri, Ashanty.
Anang dan Ashanty meninggalkan Rutan Medaeng sekira pukul 11.30 dengan naik mobil Toyota Vellfire warna hitam No Pol L 1 LL.[aji]
ikuti terus update berita rmoljatim di google news
- Pekan ini Banyuwangi Jadi Tuan Rumah Kejuaraan Paralayang Internasional
- Wali Kota Eri Sulap Kya-kya Surabaya seperti Kampung Pecinan di Tiongkok
- Indonesia Tampilkan Seni Tenun hingga Wayang Golek di Pameran Rusia