Sebagaian lereng Gunung Anak Krakatau runtuh pasca erupsi pada tanggal (22/12/2018). Hal itu terekam kamera Citra satelit Jepang ALOS-2 yang memperlihatkan penambakan sebelum dan sesudah erupsi.
- Jatim Waspadai Hepatitis Akut Tanpa Etiologi, Ini Imbauan Gubernur Khofifah
- Kurangi Pengangguran, Pemkot Mojokerto Gelar Pelatihan Berbasis Kompetensi
- Diprotes, Surat Pemberitahuan PBB Dari Dispenda Surabaya Meresahkan dan Menyesatkan
Dia menyampaikan, data Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika, erupsi menyebabkan 64 hektare lereng gunung mengalami runtuh. Kemudian menyebabkan longsor bawah laut dan memicu gelombang tsunami yang kemudian menerjang pantai-pantai di Pesisir Selat Sunda.
Pantai yang terdampak tsunami yakni Pantai Carita dengan total 71 orang meninggal dunia, Pantai Panimbang 74 orang, Pantai Tanjung Lesung 53 orang, dan Pantai Sumur 45 orang.
Untuk di kawasan Kecamatan Sumur, tim SAR masih bekerja menyusuri enam desa. Dan fokus utama mulai dilakukan evakuasi, penyelamatan korban. Sedangkan penanganan pengungsi dan bantuan logistik diarahkan ke Sumur dengan dibantu tiga helikopter milik BNPB.
"Satu melakukan dropping logistik. Kemudian juga mengangkut masyarakat yang menjadi korban untuk dirawat di rumah sakit yang ada di Pandeglang," tutur Sutopo. [bdp
ikuti terus update berita rmoljatim di google news
- Tahapan Pilkades Serentak 2023 di Bangkalan Makan Korban Jiwa, Eks Anggota DPRD Minta Pemkab Bentuk Pansus
- Proyek Pembangunan Unwaha Dapat Bantuan Dari Presiden Jokowi, Kini Mulai Dikerjakan
- Road to Hakordia 2022 di Surabaya Resmi Ditutup, Wali Kota Eri Nyatakan Siap Lawan Korupsi Bersama