Bukan hanya membebaskan warga yang diamankan polisi, Gubernur Jawa Tengah (Jateng) Ganjar Pranowo harusnya juga membebaskan warga dari penggusuran dan tindakan semena-mena aparat.
- Ditanya soal Wadas, Ganjar: Beres!
- Wadas Banjir, Pemerintah Harus Batalkan Tambang Andesit!
- Warga Wadas Terima Pembebasan Lahan, Ganti Rugi Capai Rp 193 Miliar
Disampaikan Direktur Gerakan Perubahan, Muslim Arbi, seharusnya Ganjar menjalankan kepemimpinan sebagai kepala daerah dengan baik dengan tidak membiarkan kasus Wadas bisa terjadi.
"Ganjar lakukan pembiaran warga Wadas berjuang bela hak dan kepentingan mereka sendiri," ujar Muslim dilansir Kantor Berita Politik RMOL, Kamis (10/2).
Apa yang terjadi di Wadas, kata Muslim, memperlihatkan tidak hadirnya negara, Presiden, Gubernur, hingga Bupati. Karena aparat dibiarkan melakukan pengamanan kepada warga.
"Peran Ganjar bukan saja membebaskan warga Wadas dari penahanan. Tapi bebaskan warga dari penggusuran dan tindakan semena-mena polisi," pungkas Muslim.
ikuti terus update berita rmoljatim di google news
- KPK Didesak Periksa Ganjar Pranowo di Kasus Skandal Korupsi e-KTP
- Usai Hasto Ditahan, KPK Didesak Usut Skandal Korupsi E-KTP Ganjar
- Paslon 2 Deklarasi Menang Satu Putaran, Ganjar: Kita Belum, Tunggu Dulu