Gresik juara umum kejuaraan terbuka drumband dan marching band Piala Kapolda Jatim Cup dalam peringatan HUT Bhayangkara ke 73 tahun 2019.
- 4.000 Orang Ramaikan Tour of Kemala, Bupati Banyuwangi: Berkah Ekonomi bagi Warga
- Pemkot Surabaya Kembali Gelar Ramadan Vaganza 2025, Hadirkan Ratusan UMKM hingga Aktivitas Menarik
- Usung Tema History Of Rujak Uleg, Festival Rujak Uleg HJKS ke-731 Siap Digelar di Taman Surya Surabaya!
Baca Juga
Gresik keluar sebagai Juara umum dan berhak memboyong piala bergilir dan sejumlah penghargaan lainnya.
Dalam lomba drumband tahun ini, masing-masing Polres se-Jawa Timur mengirimkan perwakilan.
Mereka bersaing dengan duta drumband dari Polres se Jawa Timur. Di antaranya Polresta Sidoarjo, Tuban, Blitar, Tulungagung, dan beberapa Polres lainnya.[aji
ikuti terus update berita rmoljatim di google news
- Kabupaten Mojokerto Jadi Pelopor Sidang Perwalian Anak di Jawa Timur
- Kepolisian Sumenep Keliling Lakukan Penyemprotan Disinfektan Kandang Ternak Petani
- Mbak Cicha Ajak Kaum Perempuan Kediri Gelorakan Gerakan Menanam Pohon
Baca Juga