Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) ditutup perkasa di level 7.335 pada perdagangan akhir pekan ini, Jumat (16/2).
- IHSG Ditutup Melemah, Lebih dari 300 Saham Kebakaran
- Awal Tahun, IHSG Diprediksi Menghijau
- IHSG Diproyeksi Perkasa pada Perdagangan Hari Ini
Indeks saham itu menguat sebesar 32,26 poin atau 0,44 persen dibandingkan perdagangan sebelumnya.
Mengutip RTI Infokom, investor tercatat melakukan transaksi sebesar Rp15,7 triliun, dengan jumlah saham yang diperdagangkan sebanyak 17,7 miliar saham.
Pada penutupan sore ini, sebanyak 221 saham terpantau menguat, 316 terkoreksi, dan 226 lainnya berada di posisi stagnan.
Dalam perdagangan tersebut, sembilan dari 11 indeks sektoral melemah, yang dipimpin oleh sektor teknologi dengan minus 1,57 persen.
Indeks terus menguat usai Indonesia melakukan Pilpres 2024, ke depannya, IHSG diperkirakan akan terus menguat karena investor tidak lagi melakukan wait and see pada periode kali ini.
ikuti terus update berita rmoljatim di google news
- Kondisi Ekonomi yang Tidak Menentu dan Biaya Wisuda: Beban Tambahan bagi Masyarakat Menjelang Lebaran
- Sumardi Dorong OPD Pemprov Jatim Maksimalkan Pelayanan Meski Ada Efisiensi Anggaran
- Revitalisasi Pasar Kembang Tahap Pertama Segera Dimulai, PD Pasar Surya Bangun TPS untuk Pedagang