. Pelbagai kegiatan dilakukan polisi untuk merangkul kelompok buruh dan pekerja jelang kegiatan Hari Buruh Sedunia atau May Day, salah satunya dengan olahraga bersama serta bermain sepak bola.
- Akhiri Masa Jabatan Wali Kota, Whisnu: Terima Kasih Telah Bekerja Luar Biasa untuk Surabaya
- Bupati Mas Dhito Resmi Lantik Solikin sebagai Sekda Kabupaten Kediri
- Sertifikat Digadaikan di BRI, NU Manyar Gresik Tak Bisa Bangun Kantor
Acara tersebut dihelat Stadion Petrokimia Gresik, Jalan A. Yani, Gresik, Jum’at (26/4) pagi.
Turut hadir Ketua Konfederasi SPSI Gresik, bersama 4 perwakilan yakni DPC LEM SPSI Gresik.
Kapolres Gresik AKBP Wahyu Bintoro menyampaikan dengan adanya kegiatan olahraga bersama selain menjalin silaturahmi juga bisa menjaga stamina tubuh supaya lebih sehat dan kembali bersinergitas dalam melaksanakan tugas.
"Selain itu menjalin keakraban dengan para Sekber dan para PUK dan pekerja menjelang Hari Buruh tanggal 1 Mei 2019 sehingga situasi wilayah di Kabupaten Gresik selalu aman dan kondusif,†ujar Wahyu, sesaat lalu (Minggu, 28/4).
Diketahui, kegiatan olahraga bersama tersebut diawali dengan senam bersama dengan pemandu senam dilanjutkan bermain sepak bola dengan peguyuban Gresik kampung perkerja dan buruh, skor akhir 5â€"3 yang dimenangkan oleh tim Bhayangkara Polres Gresik Vs Kampung pekerja. [bdp]
ikuti terus update berita rmoljatim di google news
- PWI Jatim Santuni Puluhan Anak Yatim di Malam Ganjil 23
- Pulihkan Jaringan Listrik Dampak Banjir Lahar Dingin Lumajang, Gubernur Khofifah: Insya Allah Minggu Listrik Kembali Berfungsi Optimal
- Pemkot Kediri Fasilitasi Kemenko Perekonomian Gali Isu Smart City di Daerah