Jenazah almarhumah Ani Yudhoyono dipindahkan di Pendopo Cikeas untuk disemayamkan. Tampak dengan balutan merah putih, jenazah Ani Yudhoyono dipindah ke pendopo sekitar pukul 10.15 WIB, Minggu (2/6).
- Percantik Kawasan Wisata Heritage, Zona Eropa Kota Lama Surabaya Direvitalisasi
- Terobosan Wisata Edukasi PAE, Hipnotis Masyarakat untuk Datangi Buncop Petrokimia Gresik
- Hari Pertama Diuji Coba, Sekitar 2000 Pengunjung KBS Manfaatkan Akhir Pekan
Tak berselang lama, para tokoh dan keluarga kemudian memadati pendopo untuk melangsungkan Salat Jenazah. Salat Jenazah dipimpin langsung oleh Ketua Umum Majelis Ulama Indonesia (MUI) nonaktif, KH Maruf Amin.
Di saf paling depan, terlihat SBY berada di belakang Maruf Amin di ikuti oleh AHY, Ibas, dan Ketua MPR RI, Zulkifli Hasan.
Meski dalam kondisi penuh, Salat yang dipimpin calon wakil presiden nomor urut 01 itu tampak khusyuk.
Nantinya, jenazah akan diberangkatkan ke Taman Makam Pahlawan Kalibata usai Salat Dzuhur berjamaan di Cikeas.[bdp
ikuti terus update berita rmoljatim di google news
- Pemkab Kebumen Luncurkan Paket Wisata ‘Heritage on Wheels Kebumen’
- Asyiknya Ngabuburit di Kota Tua Babat
- Menegerikan, Jalanan di New York Berubah Menjadi Seperti Sungai