Khofifah Indar Parawansa berpeluang besar untuk memenangkan pemilihan Gubernur Jawa Timur terbuka lebar. Salah satu faktornya karena Khofifah berstatus sebagai petahana.
- Gubernur Khofifah Minta Kuatkan Etos Kerja, Lindungi dan Layani Masyarakat Jawa Timur
- Gubernur Khofifah Pimpin Apel Gabungan Satpol PP, Linmas dan Damkar, Langkah Efektif di Tengah Efisiensi
- Kukuhkan Tim Penguatan dan Pengembangan Eko-Tren OPOP Jatim, Gubernur Khofifah Optimistis Bakal Jadikan Pesantren Lebih Tangguh Ekonominya
Analisis ini disampaikan Pengamat Politik Universitas Indonesia (UI), Ade Reza Hariyadi, saat dihubungi Kantor Berita Politik RMOL, Jumat (24/5).
"Jika melihat tren lobi politik yang dilakukan oleh Khofifah, tampaknya besar peluang dia untuk diusung koalisi besar dalam Pilgub Jatim," kata Ade Reza.
Ade melanjutkan, sekalipun Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) akan membentuk poros baru dengan mendorong KH Marzuki Mustamar dan Arzeti Bilbina di Pilkada Jatim, Khofifah Indar Parawansa masih berada di atas angin.
"Khofifah masih di atas angin dibanding kandidat potensial lainnya, apalagi jika dikaitkan dengan peranan Khofifah di Jatim yang juga sebagai pendukung presiden terpilih," jelasnya.
ikuti terus update berita rmoljatim di google news
- Kisruh Barati Cup Mendunia: Asprov PSSI Jatim Hentikan Sementara Pertandingan karena Masalah Perizinan
- Gubernur Khofifah Minta Kuatkan Etos Kerja, Lindungi dan Layani Masyarakat Jawa Timur
- Gubernur Khofifah Pimpin Apel Gabungan Satpol PP, Linmas dan Damkar, Langkah Efektif di Tengah Efisiensi