Personil Kodim 0820/ Probolinggo menggelar gelar Sholat Hajat usai sholat Jumat bersama masyarakat di Masjid Al-Hidayah Makodim 0820/Probolinggo untuk keselamatan para prajurit KRI Nanggala 402 yang hingga saat ini masih hilang kontak di Selat Bali. Usai sholat hajat para personil Makodim 0820 beserta masyarakat melakukan doa bersama di masjid yang baru jadi di area Kodim 0820 tersebut.
- Gubernur Jatim Lepas Angkutan Mudik Gratis 2025 di Pelabuhan Jangkar
- Dukung Pemberdayaan UMKM, DPRD Madiun Siapkan Galeri UMKM
- 15 Event Unggulan Masuk Kalender Wisata Jatim 2023, Gubernur Khofifah: Pastikan Wisatawan Terlayani Dengan Baik dan Betah di Jatim
Perwira Penghubung (Pabung) Kodim 0820/Probolinggo, Mayor Inf. Puguh Jatmiko mengatakan semoga KRI Nanggala 402 segera ditemukan dan para prajurit yang ada di dalam kapal itu selamat.
"Tujuan doa bersama ini untuk keselamatan anggota Kodim 0820/Probolinggo dan saudara kita yang di awak kapal selam Nanggala 402 agar diberi perlindungan oleh Allah," paparnya dikutip Kantor Berita RMOLJatim.
Diketahui bahwa KRI Nanggala 402 yang membawa 53 prajurit di dalamnya hilang kontak sejak Rabu (21/04/2021), hingga saat ini hari ketiga belum ada tanda-tanda keberadaan kapal perang tersebut.
ikuti terus update berita rmoljatim di google news
- BMKG Keluarkan Peringatan Dini Banjir Rob, Pemkot Surabaya Siapkan Sejumlah Langkah Antisipasi
- Kemeriahan Tradisi Petik Laut Nelayan Pesisir Utara Lamongan
- Indeks Pembangunan Gender Jatim 2023 capai 92,15%, Pj Gubernur Adhy: Kesetaraan Terus Meningkat di Berbagai Sektor