. Wilayah Pacitan, Jawa Timur diguncang gempa bumi berkekuatan 3,4 skala richter (SR).
- Dispendik Kota Surabaya Kembali Buka Beasiswa Penghafal Kitab Suci Weda
- Satpol PP Bongkar Baliho Ucapan Idul Fitri, GP Ansor Kritik Bupati Jember
- Perkuat Sistem Keselamatan, Pertamina Rosneft Berdayakan Warga Sekitar Kilang
Baca Juga
"Gempa terjadi pukul 22.26 WIB," tulis BMKG, Jumat (8/3)
Gempa yang terjadi di Pacitan berada di kedalaman 18 kilometer. Titik koordinat gempa 9,11 Lintang Selatan dan 110,60 Bujur Timur.
Semenit kemudian gempa kembali terjadi, dengan kekuatan 2,7 SR.
Gempa tersebut berada di kedalaman 4 km. Titik koordinatnya tak jauh dari gempa sebelumnya, yakni 8,63 Lintang Selatan dan 110,07 Bujur Timur. [bdp]
ikuti terus update berita rmoljatim di google news
- KPU Kabupaten Pasuruan Undang Warga Ikuti Seleksi Calon Anggota KPPS Pemilu 2024
- Tepati Janji pada Warga Lumajang, Pj Gubernur Jatim Resmikan Tanggul Sungai Mujur dan Jembatan Kloposawit
- Tata Kelola Pemkab Lamongan Naik Kelas Dunia
Baca Juga