Sebuah mobil Pajero Sport bernomor polisi W 1165 YV tertabrak kereta api Sri Tanjung di perlintasan KA Pagesangan, Minggu (21/10) sekitar pukul 13.55 WIB. Akibat kejadian itu, 3 orang yang ada di mobil tersebut tewas di tempat.
- Komisi IV DPRD Banyuwangi Menilai Kinerja Satgas Jalan Berlubang Berdasar Pesanan
- Cegah Kecelakaan Akibat Kelelahan, Ini Tips dari Menko Muhadjir
- Bau Busuk Diduga Limbah Gerai Mi Gacoan, Buat Resah Penguna Jalan dan Warga GKB
â€Masih kita lakukan olah TKP dan kita mintai keterangan beberapa saksi," ujar Kanit Laka di lokasi kejadian.
Sementara dari keterangan warga sekitar, jika mobil pajero yang melintas tersebut sudah berada di atas rel, ketika palang pintu akan ditutup.
â€Pas mau nutup pintunya, mobil sudah ada di atas rel. Dia coba menginjak gas, tapi kereta sudah terlalu dekat. Kelihatannya palang pintunya terlambat menutup,†kata Saldi, salah satu saksi.
Akibatnya, kereta menabrak mobil tersebut hingga ringsek. Dari identitas yang ditemukan, dua korban yang teridentifikasi adalah warga Trosobo, Sidoarjo, yakni Gatot Sugeng (59) dan Indah Widya Astuti (45), satu korban belum ada identitas. [bdp]
ikuti terus update berita rmoljatim di google news
- Keseruan Pj Gubernur Jatim dan Pj Gubernur Lampung Nikmati Wisata Tandem Paralayang di Kota Batu
- Perkuat Perlindungan Anak Usia Dini, Pemkot Surabaya Jalin MoU dengan SEAMEO CECCEP dan UNICEF CFCI
- Pengunjung dan PKL Resah, Sekelompok Orang Pesta Miras di Stadion Gelora Merdeka Kraksaan