. Pilawali Surabaya menjadi satu diantara daerah yang menjadi atensi cukup serius partai Demokrat. Partai besutan Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) itu kian serius mengusung calon sendiri melalui bagunan koalisi.
- Usai Keliling Kecamatan dan Kelurahan, Kini PKK Surabaya Bikin Pelatihan di Seluruh Balai RW
- Haeriyah Yulianti Kembali Dilantik Menjadi Pj Sekda, Ini Harapan PJ Bupati Bondowoso
- Sambut Ramadhan, Green Red Jombang Gelar Lomba Adzan dan Tahfidz Quran Surat Pendek
Soal nama-nama yang masuk dalam pertimbangan, kata Renville, ada Ketua Muda-mudi Demokrat Jatim, Bayu Airlangga. Nama baru yang cukup menyita perhatian yakni Herlina Harsono Njoto, perempuan yang sudah tiga periode duduk sebagai anggota DPRD Surabaya ini dikenal berani, kritis dan pintar.
Bahkan, Herlina yang memiliki etnis Tionghoa itu dijuluki sebagai Basuki Thahja Purnama (Ahok) versi perempuan yang dimiliki Surabaya.
"Herlina waktu jadi ketua Komisi A sudah tidak diragukan lagi kepiawaianya. Kalau orang surabaya mengenal dia itu sebagai Ahok-nya Surabaya," terang Renville. [mkd]
ikuti terus update berita rmoljatim di google news
- RSBS Jember Lepas 26 Nakes Jember Jadi PMI ke Arab Saudi, Begini Kata Menteri P2MI
- Sinergitas Dinkes Bangkalan dan Puskesmas Berhasil Turunkan Angka Kematian Ibu dan Anak
- Tinjau Bursa Jamu Materia Medica Batu, Gubernur Khofifah Dorong Produk Herbal UMKM Jatim Go Global