Wakil Ketua DPRD Kabupaten Blitar M Rifai mengapresiasi Pemerintah Kabupaten Blitar yang menggelar Blitar Youth Festival (BYF) 2023.
Menurutn Rifai, BYF 2023 merupakan salah satu wadah yang cukup kongkrit untuk mencetak wirausaha muda.
"Kegiatan ini bisa menciptakan tenaga kerja yang berkompenten dan siap pakai. Dan bisa menumbuhankan wirausaha muda baru," katanya.
Dengan adanya BYF 2023 Rifai berharap akan tumbuh dan menciptakan SDM yang terampil di berbagai bidang usaha yang digeluti.
"Kita berharap akan lebih banyak tumbuh usaha baru di Kabupaten Blitar dan mampu meningkatkan kesejahteraan masyarakat," katanya.
"Dan para peserta BYS memanfaatkan kegiatan ini dengan baik untuk bekal menjadi wirausah muda," lanjutnya.
Perlu diketahui, BYF digelar di Alun-alun Kanigoro, Kabupaten Blitar pada Sabtu (19/8/2023).
Dalam kesempatan tersebut, Bupati Blitar Rini Syarifah menyebut bahwa kegiatan tersebut merupakan ajang kreatif.
"BYF merupakan ajang kreatifitas yang mendorong pertumbuhan, pengembangan diri, dan pemberdayaan anak anak muda Blitar," katanya.
Sebanyak 5 kelas kreatif yang ditampilkan yaitu ecoprint, fashion desaigner, modeling, makeup artist, dan conten creator.
"Kegiatan ini merupakan ajang kreatifitas yang mendorong pertumbuhan, pengembangan diri, dan pemberdayaan anak anak muda Blitar," katanya. (Adv)
ikuti terus update berita rmoljatim di google news
- Pemkot Surabaya Jalin Kerjasama dengan Blitar untuk Tekan Inflasi dan Jaga Pasokan Pangan
- Ketimpangan Perizinan Pembangunan Tempat Pendidikan di Blitar Disorot
- Kondisi Ekonomi yang Tidak Menentu dan Biaya Wisuda: Beban Tambahan bagi Masyarakat Menjelang Lebaran