Rancangan APBD Jatim 2019 untuk Bidang Kesehatan dialokasikan anggaran total Rp 4 Triliun lebih. Dana itu tersebar di Dinas Kesehatan Jatim Rp 389 milyar, UPT dan Rumah Sakit Khusus Rp485,9 milyar, RSU dr. Sutomo Rp1,582 Triliu,RSU dr. Saiful Anwar Malang Rp942 milyar, RSU dr. Sudono Madiun Rp293,9 milyar, RSU Haji Surabaya Rp283,76 milyar dan RS Jiwa Menur Surabaya Rp94 milyar.
- Kasus Aktif se Indonesia Masih 142.933 Pasien, Tambahan Kematian Sehari 44 Orang
- Begini Cara Desa Ceweng Sehatkan Warga, Manfaatkan Ramuan Herbal Tingkatkan Imunitas
- Kemenkes: Alat Swab Antigen Bekas Bahayakan Keselamatan Publik
Terkait upaya mengantisipasi gejolak masyarakat khususnya bagi masyarakat miskin yang tidak memiliki Kartu BPJS Kesehatan atau lainnya, Pemerintah Provinsi Jawa Timur mengambil kebijakan dengan menyediakan alokasi anggaran pada tahun 2019 sebesarRp 30 milyar.
Dana ituuntuk memback up warganya yang tidak mampu dan belum terdaftar dalam kepesertaan BPJS Kesehatan bila akan melakukan pemeriksaan kesehatan melalui program Jaminan Kesehatan Masyarakat Miskin,†tandasnya.
Melihat kondisi pelayanan kesehatan belakangan ini yang masih carut marut tersebut, maka Komisi E meminta agar alokasi anggaran sebesar Rp. 30 milyar dapat ditambah secara signifikan,†usul politisi PDI-P ini.[bdp
ikuti terus update berita rmoljatim di google news
- Jelang Mudik, Polresta Sidoarjo Gelar Vaksinasi Booster Buruh Industri
- Pemkot Surabaya Terima 106 Ribu Sasaran Vaksin Booster dari Pemprov Jatim
- 18 Nakes di Banyuwangi Terpapar Covid