Penembakan di Nduga- Menhan Segera Kirim Helikopter dan Pesawat

Menteri Pertahanan Jenderal (Purn) TNI Ryamizard Ryacudu mengaku ikut bertanggung jawab atas aksi penyerangan yang terjadi di Kabupaten Nduga, Papua. Dalam serangan itu, puluhan pekerja PT Istaka Karya tewas dibunuh Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB).


Untuk langkah jangka pendek, Menhan akan melakukan evakuasi terhadap para pekerja diduga masih bersembunyi pasca penyerangan tersebut. Pihaknya akan mengirim helikopter dan pesawat ke Nduga.

"Kita sekarang aja bawa aja helikopter yang lebih besar, pesawat yang lebih besar ke Papua," mantan KSAD itu.[bdp

ikuti terus update berita rmoljatim di google news