.Ratusan warga Jakarta berbondong-bondong padati lokasi Tempat Makam Pahlawan (TMP) Kalibata, Jakarta Selatan, Minggu (2/6) untuk menyaksikan prosesi pemakaman istri Presiden Indonesia ke-6, Susilo Bambang Yudhoyono, Ani Yudhoyono.
- Mini Agrowisata Surabaya Jadi Destinasi Edukasi Favorit Anak-anak, Sehari Bisa Tembus 500 Pengunjung
- Lewat Daksa Budaya, Cara Pemprov Jatim Mengeksplor Beragam Kebudayaan di Jawa Timur
- Pj Gubernur Adhy Resmikan Wisata Baru Desa Tumpak Selo Lumajang
Salah satu warga Jatinegara bernama Rudi mengaku sengaja datang bersama istrinya untuk melihat proses pemakaman.
"Iya sambil liburan sekalian ke sini mau lihat pemakaman Ibu Ani," ucap Rudi kepada Kantor Berita RMOL, Minggu (2/6).
Hingga saat, lalu lintas di sekitar TKP Kalibata masih terpantau ramai lancar dan belum diberlakukan tutup jalan. Selain itu, terlihat pula para tokoh-tokoh terus berdatangan untuk mengantarkan almarhumah ke tempat peristirahatan Ani Yudhoyono.[bdp
ikuti terus update berita rmoljatim di google news
- Wali Kota Eri Kebut Penataan hingga Koneksikan Fasilitas Kawasan Wisata Religi Sunan Ampel
- Jadikan Kota Mojokerto Tempat Wisata, Pemkot Gelar Festival Kopi
- Bupati Yuhronur Buka Festival Gunungan Kupatan Warisan Budaya Peninggalan Leluhur