Usai dilantik sebagai Presiden Amerika Serikat. Ke-46, Joe Biden menyampaikan pesan pertamanya di hadapan publik sebagai orang nomor satu di negeri Paman Sam (Rabu, 20/1).
- Biden dan Trump Saling Klaim Paling Berjasa Genjlcatan Senjata Gaza
- Prabowo Jelaskan ke Biden Posisi Indonesia di Laut China Selatan
- Senior Jokowi Mundur, IHSG dan Rupiah Siap Maju?
Dia menyebut bahwa hari pelantikannya itu adalah "America's day".
"Ini adalah hari demokrasi, hari sejarah dan harapan, pembaruan dan penyelesaian," kata Biden dalam pidato perdananya setelah diambil sumpah di Capitol Hill.
"Amerika telah diuji lagi, dan Amerika telah bangkit untuk menjawab tantangan tersebut," tambahnya.
Dia mengatakan bahwa pelantikannya hari ini menunjukkan bahwa roda demokrasi di Amerika Serikat berjalan dengan baik.
"Keinginan rakyat sudah didengar dan keinginan rakyat diperhatikan," kata Biden, seperti dikabarkan BBC.
ikuti terus update berita rmoljatim di google news
- Hadapi Kebijakan Tarif Trump, Pemerintah Indonesia Tàk Perlu Mengemis ke AS
- Gencatan Senjata Tunjukkan Israel dan Negara Penyokong di Ambang Kehancuran
- Biden dan Trump Saling Klaim Paling Berjasa Genjlcatan Senjata Gaza