Ekspresi haru bercampur bahagia tersirat di wajah Tipatma (64), wajahnya tertegun sejenak, kelopak matanya mulai digenangi air mata.
#bangkalan
Forkopimda Jatim Deklarasi Madura Produktif Tanpa Narkoba
Forum Pimpinan Daerah (Forkopimda) Jawa Timur bersama masyarakat Madura dan stakeholder terkait, melakukan Deklarasi Madura Produktif Tanpa Narkoba di Aula Universitas Trunojoyo, Kabupaten Bangkalan, Madura, Kamis (19/5) siang.
Puncak Harlah NU Dipusatkan di Bangkalan, Gus Yahya Serius Kembalikan Posisi NU di Tengah Umat
Menuju satu abad Nahdlatul Ulama (NU), Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) menggelar acara puncak hari lahir (Harlah) ke 99 NU di Bangkalan, Jawa Timur. Selain itu, para petinggi PBNU juga menggelar ziarah ke para pendiri NU.
Mensos Risma Kunjungi Dua Ponpes di Bangkalan, Ini Jenis Bantuan yang Digelontorkan
Menteri Sosial (Mensos) RI Tri Rismaharini melakukan kunjungan kerja ke Pondok Pesantren Maba'ul Hikam, Kabupaten Bangkalan Madura, Sabtu (16/10).
PPKM Mikro 8 Desa Di Bangkalan Diperketat, Khofifah: Jika Berhasil Otomatis Penyekatan Dilonggarkan
Pemberlakuan pengetatan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Skala Mikro secara ketat dilakukan di delapan desa/kelurahan di lima kecamatan di Kabupaten Bangkalan di mulai hari ini, Selasa (22/6/2021). Hal itu dilakukan guna menangani dan menurunkan lonjakan kasus covid-19 di Kabupaten Bangkalan.
Dibantu Penyekatan, Bupati Bangkalan Ucapkan Terima Kasih Pada Pemkot Surabaya
Kerja keras Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya dalam membantu memutus mata rantai penyebaran Covid-19 mendapat apresiasi dari Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bangkalan.
Insiden Pos Penyekatan Suramadu, Begini Kata IKAMA
Ketua DPW Ikatan Keluarga Madura (IKAMA) Jawa Timur, Buchori Imron angkat bicara atas Insiden ngamuknya sejumlah warga hingga memporak-porandakan fasilitas di pos penyekatan jembatan Suramadu pintu masuk Surabaya.
Penyekatan Suramadu di Surabaya Sifatnya Membantu Pemkab Bangkalan
Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya terus bekerja keras membantu Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bangkalan dalam memutus mata rantai penyebaran Covid-19.
Insiden Pos Penyekatan Suramadu, MADAS: Polisi Cari Provokatornya
Insiden ngamuknya sejumlah warga hingga memporak-porandakan fasilitas di pos penyekatan jembatan Suramadu pintu masuk Surabaya juga disesalkan oleh Organisasi masyarakat (Ormas) Madura Asli (MADAS).
Pemuda Pusura Sesalkan Insiden di Pos Penyekatan Suramadu, Polisi Harus Tindak Tegas
Insiden ngamuknya sejumlah warga hingga memporak-porandakan fasilitas di pos penyekatan jembatan Suramadu pintu masuk Surabaya sangat disesalkan oleh Ketua Pemuda Pusura, Hoslih Abdullah.
Polisi Dalami Aksi Pengerusakan Pos Penyekatan Suramadu
Polres Pelabuhan Tanjung Perak tidak akan tinggal diam dengan aksi warga yang dengan sengaja memporak-porandakan sejumlah fasilitas di pos penyekatan jembatan Suramadu pintu masuk Surabaya, mMeski alasan sejumlah warga itu karena takut terlambat bekerja.
Viral Video Porak-Porandakan Pos Penyekatan Suramadu, Polisi: Sudah Sesuai SOP
Viral video memporak-porandakan sejumlah meja, kursi dan berkas oleh sejumlah masyarakat di pos penyekatan jembatan Suramadu sisi timur pada Jumat (18/6) dinihari. Kejadian ini di luar dari dugaan petugas maupun aparat yang berjaga.
Temui Bupati Bangkalan, Wali Kota Eri Siap Berikan Bantuan dalam Penanganan Covid-19
Menindaklanjuti surat permohonan bantuan Tenaga Kesehatan yang dikirimkan oleh Bupati Bangkalan untuk memperkuat dan memaksimalkan pelaksanaan tes swab antigen di Jembatan Suramadu sisi Bangkalan, Wali Kota Surabaya, Eri Cahyadi langsung menemui Bupati Bangkalan, R Abdul Latif Amin Imron.
Pakar Epidemiolog: Swab Suramadu Untuk Melindungi Warga Madura dan Surabaya
Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya dan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bangkalan terus bekerjasama dalam upaya memutus mata rantai penyebaran Covid-19.
Ormas dan Tokoh Madura Siap Dukung Penanganan Pandemi di Surabaya dan Bangkalan
Ketua Umum Aliansi Madura Perantau (AMP), Nawadi menyatakan, bahwa viralnya soal diskriminasi ini ternyata hanya sebuah pemelintiran.