Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya mengimbau kepada masyarakat agar tertib terhadap Administrasi Kependudukan (Adminduk).
bantuan sosial
Pj Gubernur Jatim Salurkan Bantuan Sosial bagi PPKS Wilayah Kota Malang
Penjabat (Pj) Gubernur Jawa Timur Adhy Karyono menyalurkan Bantuan Sosial bagi Pemerlu Pelayanan Kesejahteraan Sosial (PPKS) wilayah Kota Malang di UPT Rehabilitasi Sosial Bina Netra (RSBN) Malang yang berada pada naungan Dinas Sosial Provinsi Jawa Timur, Kamis (31/10).
Pemprov Dan Bank Jatim Serahkan Bantuan Sosial di Pamekasan
Sebagai bentuk tanggung jawab sosial perusahaan ke masyarakat, PT Bank Pembangunan Daerah Jawa Timur Tbk atau bankjatim telah resmi menyerahkan bantuan Corporate Social Responsibility (CSR) berupa satu unit mobil ambulans jenazah kepada RSUD Mohammad Noer Kabupaten Pamekasan.
Dorong Program Sosial, Pemkab Lamongan Serahkan Bantuan Sosial ke LKSA
Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Lamongan bersama PKK Kabupaten Lamongan dan Baznas Kabupaten Lamongan serahkan bantuan sosial kepada 40 LKSA (Lembaga Kesejahteraan Sosial Anak) Lamongan, di Pendopo Lokatantra Kabupaten Lamongan, Jumat (14/4).
Polda Jatim Selama 3 Hari Salurkan 13 Ribu Lebih Bansos
Kapolda Jawa Timur Irjen Nico Afinta memerintahkan seluruh jajaran di wilayah Polda Jatim untuk menyalurkan bantuan sosial. Hal ini dalam upaya meringangkan beban masyarakat yang terdampak naiknya harga BBM subsidi.
Bersama Wapres Salurkan Bansos, Wali Kota Eri Cahyadi: Bantuan Ini untuk Modal Usaha
Wakil Presiden (Wapres) Republik Indonesia (RI) K.H. Ma’ruf Amin meninjau penyaluran bantuan sosial (bansos) kepada Lansia Penerima Manfaat (PM) di Kota Pahlawan.
Pemkab Lamongan Serahkan Paket Bantuan Sosial Ramadhan untuk LKSA
Jelang labaran, Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Lamongan melalui Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Lamongan menyerahkan puluhan paket sosial kepada 39 Lembaga Kesejahteraan Sosial Anak (LKSA).
Samakan Persepsi dengan Pendamping, Wali Kota Eri Libatkan Masyarakat Update Data Penerima Bansos
Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi meminta kepada seluruh pendamping Bantuan Sosial (Bansos) di Kota Pahlawan agar dapat menyamakan persepsi dan menghilangkan sekat perbedaan.
Bupati Jember Salurkan BOP PAUD Rp. 18 Milyar Untuk 1.612 Lembaga Pendidikan
Bupati Jember, Ir. H. Hendy Siswanto didampingi Plt. Dinas Pendidikan Bambang Hariyono menyerahkan dana Bantuan Operasional Penyelenggaraan (BOP) Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) Tahap II Tahun Anggaran 2021.
Pemkab Jember Salurkan Bansos Untuk 11.848 Guru Ngaji
Pemkab Jember, melalui Bagian Kesejahteraan Rakyat (Kesra) Kabupaten Jember, mulai menyalurkan bantuan sosial kepada guru ngaji tahun anggaran 2021.
Bupati Kediri: Penyaluran Bantuan Harus Tepat Sasaran
Pemerintah Kabupaten Kediri melalui Dinas Sosial tengah merumuskan aplikasi untuk disandingkan dengan Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS) Kementrian Sosial. Melalui aplikasi itu, diharapkan penyaluran bantuan ke masyarakat dapat tepat sasaran.
Wapres Dorong Optimalisasi Pemberdayaan UMKM Melalui Pendampingan Usaha
Pengentasan kemiskinan merupakan program prioritas pemerintah baik di pusat maupun daerah. Berbagai upaya telah dilakukan untuk menyukseskan program ini, salah satunya dengan pemberian bantuan sosial (bansos) kepada masyarakat.
Wabup Ngawi Serahkan Bantuan Tunai Korban Kebakaran, Berikut Nilainya
Dinas Sosial (Dinsos) Kabupaten Ngawi menyalurkan bantuan sosial berupa sembako maupun uang tunai kepada dua warga yang mengalami kebakaran rumah di Desa Semen dan Desa Kedungputri masuk Kecamatan Paron. Bantuan yang diserahkan sebagai bentuk kepedulian pemerintah daerah terhadap warganya.
Bansos Anak Korban Covid-19 di Ngawi Mulai Cair, Ini Besaranya
Uang bantuan dari Kementerian Sosial (Kemensos) untuk anak yatim piatu yang orang tuanya meninggal dunia akibat Covid-19 di Kabupaten Ngawi mulai cair. Dari catatan Dinas Sosial Ngawi terdapat 176 anak yang mendapatkan bantuan sosial tersebut.
Berbagai Stakeholder Gotong Royong Berikan Bantuan ke Pemkot Surabaya
Warga Kota Surabaya terus bergotong royong mengatasi pandemi Covid-19. Terbukti, hingga saat ini berbagai stakeholder tidak henti-hentinya mengirim bantuan melalui Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya.