Warga kabupaten Mojokerto mengeluhkan kerusakan jalan dan kurangnya bantuan dari sektor UMKM. Mereka berharap Pemprov Jatim menambah kuota bantuan agar sebagaian besar masyarakat bisa diberdayakan secara ekonomi.
bantuan umkm
Serahkan Bantuan ke 200 UMKM, Wali Kota Malang Tekankan Penguatan SDM
Dua ratus usaha mikro, kecil dan menengah (UMKM) mendapat stimulan permodalan bantuan peralatan dari Pemerintah Kota (Pemkot) Malang melalui Dinas Koperasi Perindustrian dan Perdagangan di salah satu Hotel Kota Malang. Senin (21/8).
DPRD Jatim Kritik Penghentian Bantuan Untuk Sektor UMKM
Keputusan pemerintah dengan penghapus BLT untuk UMKM di tahun 2023 dinilai sembrono dan kurang tepat. Pasalnya, sampai saat ini para pelaku UMKM masih membutuhkan kucuran BLT tersebut.
Bank Jatim Bantu Tingkatkan Kualitas UMKM di Kabupaten Kediri
Sebagai bentuk Tanggung Jawab Sosial Perusahaan kepada masyarakat, PT Bank Pembangunan Daerah Jawa Timur Tbk. (bankjatim) menyerahkan bantuan Corporate Social Responsibility (CSR) bankjatim peduli berupa Pembangunan Gerai Rumah Inkubasi (GARASI) UMKM.
Kodim Kediri Salurkan Bantuan Tunai Untuk UMKM
Kodim 0809 Kediri, mendapatkan jatah untuk menyalurkan bantuan berupa uang tunai pada ribuan pelaku UMKM diwilayah kerja Kodim 0809 Kediri.