Publik diminta untuk menghormati proses hukum Bupati Nganjuk Novi Rahman Hidayat yang terjaring operasi tangkap tangan (OTT) yang dilakukan KPK dan Dit Tipikor Bareskrim Polri pada Minggu malam (9/5).
Bareskrim Polri
Polisi Periksa 30 Saksi Dalam Kasus Suap Bupati Nganjuk
Kadiv Humas Polri Irjen Argo Yuwono menyampaikan, tim penyidik Direktorat Tindak Pidana Korupsi (Dit Tipidkor) Bareskrim membagi empat berkas perkara dalam kasus suap jual beli jabatan di lingkungan Pemerintah Kabupaten Nganjuk. Dalam perkara korupsi ini, sebanyak tujuh orang telah ditetapkan sebagai tersangka.
Besok, Bareskrim Polri Akan Pampang Bupati Nganjuk Novi Rahman Dan 6 Tersangka Lainnya
Bupati Nganjuk, Novi Rahman Hidayat dan enam orang tersangka lainnya saat ini sedang dibawa tim gabungan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) dengan Direktorat Tindak Pidana Korupsi (Dittipikor) Bareskrim Polri ke Jakarta.
Tertangkap KPK-Bareskrim Polri, Bupati Nganjuk Patok Tarif Jabatan Mulai Mulai Rp 10 Juta Sampai Rp 150 Juta
Bupati Nganjuk, Novi Rahman Hidayat mematok harga Rp 10 juta hingga Rp 150 juta untuk mengisi jabatan di lingkungan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Nganjuk, Jawa Timur.
OTT Bareng KPK, Polri Tetapkan Bupati Nganjuk Novi Rahman Hidayat Dan 6 Orang Sebagai Tersangka
Badan Reserse Kriminal (Bareskrim) Polri menetapkan Bupati Nganjuk, Novi Rahman Hidayat sebagai tersangka penerimaan uang terkait pengisian jabatan di lingkungan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Nganjuk, Jawa Timur.
KPK Serahkan Kasus Bupati Nganjuk Ke Bareskrim Polri
Proses penyidikan usai operasi tangkap tangan (OTT) terhadap Bupati Nganjuk, Novi Rahman Hidhayat dkk dilanjutkan oleh Direktorat Tindak Pidana Korupsi (Dittipikor) Bareskrim Polri.
Bareskrim Polri Tangkap Pelaku Penipuan Dan Pencucian Uang Online Shop Grab Toko
Direktorat Tindak Pidana Siber Bareskrim Polri menangkap pelaku penipuan daring dan pencucian uang. Pelaku diamankan berdasarkan Laporan Polisi Nomor : LP/B/0019/I/2021/Bareskrim. Pelaku adalah seorang karyawan swasta berinisial YMP (33 ).
Antasari Azhar Diperiksa Kasus Djoko Tjandra
Diam-diam penyidik Direktorat Tindak Pidana Korupsi (Ditipikor) Bareskrim Polri memanggil mantan Ketua KPK periode 2007-2009 Antasari Azhar.