Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Kabupaten Jombang terus berupaya memberikan pelayanan terbaik bagi masyarakat. Salah satu pelayanan unggulan yang tersedia adalah melayani operasi bedah plastik seperti kelainan celah bibir, celah langit-langit dan gusi dan operasi bedah plastik estetik atau rekonstruksi.