Panglima TNI Marsekal Hadi Tjahjanto dan Kapolri Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo meninjau lokasi bencana alam banjir bandang dan tanah longsor di Nusa Tenggara Timur (NTT).
bencana alam
Dibantu Lantamal V, Pemkot Surabaya Bakal Salurkan Bantuan untuk Korban Bencana Alam NTT
Wali Kota Surabaya, Eri Cahyadi bersama jajarannya mengunjungi Posko Bantuan Kemanusiaan yang didirikan Lantamal V, di Jalan Sarwajala (Jala Jaya) No 2, Ujung, Kecamatan Semampir, Surabaya, Kamis (8/4).
Bencana NTT, Tim SAR Temukan 138 Orang Meninggal Dunia dan 61 Orang Masih Hilang
Korban meninggal akibat bencana Badai Siklon Tropis Seroja yang terjadi di Nusa Tenggara Timur (NTT) sudah ada yang berhasil ditemukan kembali oleh tim SAR gabungan.
Kepala BNPB Pastikan Distribusi Logistik Tetap Berjalan Meski Puluhan Wilayah di NTT Terisolir
Bencana banjir bandang yang terjadi di Provinsi Nusa Tenggara Timur (NTT) mengakibatkan puluhan desa tidak bisa diakses atau terisolir.
Aktivitas Raung Meningkat, Dandim 0825/Banyuwangi: Perlu Adanya Kesiapsiagaan Bencana
Menyikapi adanya kejadian alam seperti erupsi Gunung Raung dan banjir, Dandim 0825/Banyuwangi, Letkol Inf Yuli Eko Purwanto menyatakan perlu membangun kesiapsiagaan terhadap bencana sejak dini.
Pakar ITS Soroti Soal Bencana Banjir Bandang
Awal tahun ini, Indonesia kembali menghadapi berbagai bencana alam, salah satunya adalah bencana banjir. Setelah Kalimantan Selatan, kawasan Puncak di Kecamatan Cisarua, Kabupaten Bogor juga diterjang banjir bandang, 19 Januari lalu.
Cek Lokasi Longsor di Jogorogo, Kapolres Ngawi Minta Warga Waspada Bencana
Kapolres Ngawi AKBP I Wayan Winaya memantau langsung perbaikan infrastruktur pasca bencana longsor di Dusun Wajong, Desa Umbulrejo, Kecamatan Jogorogo.
Bantu Trauma Healing, DPW PKS Jatim Kirim “Super Hero” untuk Korban Banjir Kalsel
Mengekspresikan kepedulian terhadap sesama memang tak mengenal batas wilayah. Pengiriman bantuan dan Logistik yang dilakukan PKS Jatim kepada korban banjir Kalimantan Selatan, Rabu (27/1) salah satu buktinya. PKS Jatim mengutus dua kader berkostum super hero untuk program trauma healing serta menyalurkan bantuan berupa uang tunai, logistik bahan makanan dan peralatan pembersihan pasca banjir. Kedua relawan dilepas oleh Ketua DPW PKS Jawa Timur, Irwan Setiawan bersama Sekretaris Kepanduan DPW, Akhdiyat Syabril Ulum dari Kantor DPW PKS Jawa Timur.
Unesa Berangkatkan Relawan Kemanusiaan ke Mamuju
Universitas Negeri Surabaya (Unesa) memberangkatkan relawan kemanusiaan untuk membantu masyarakat yang terdampak gempa bumi di Kabupaten Mamuju, dan Majene, Sulawesi Barat pada Jumat (22/1). Pelepasan dipimpin langsung oleh Rektor dan jajarannya di Lobby Rektorat Unesa kampus Lidah Wetan.
Kapolres Ngawi Pantau Bencana Longsor di Sine
Meskipun tidak menimbulkan korban jiwa, Kapolres Ngawi AKBP I Wayan Winaya memantau langsung lokasi bencana longsor di Desa Hargosari, Kecamatan Sine. Di lokasi, AKBP Winaya meminta setiap warga harus tanggap terhadap bencana alam yang datang sewaktu-waktu apalagi ditengah musim penghujan saat ini.
Faisol Riza Minta Pemerintah Terjunkan Tim Antisipasi Bencana Alam
Bencana alam yang melanda sejumlah daerah di Indonesia membuat Ketua DPP PKB Faisol Riza memberi perhatian serius. Dia meminta, pemerintah untuk menugaskan tim antisipasi bencana alam.
Indonesia Dilanda Musibah, 'Posko Surabaya Peduli Bencana' Kembali Dibuka
Kepedulian jajaran di lingkup Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya terhadap korban bencana alam seperti sudah menjadi budaya sejak di era kepemimpinan Tri Rismaharini.
Zulhas Instruksikan Kader PAN Turun Lapangan Bantu Korban Bencana
Seluruh kader Partai Amanat Nasional (PAN) diinstruksikan untuk bergerak membantu korban bencana alam di beberapa daerah, mulai dari banjir di Kalimantan Selatan, gempa Sulawesi Barat sampai longsor di Sumedang, Jawa Barat.
GPK Jombang Salurkan Bantuan dan Motivasi Warga Terdampak Banjir
Air yang menggenangi rumah warga di Dusun Beluk, Desa Jombok, Kecamatan Kesamben sudah berangsur surut. Setelah adanya beberapa tahapan dan upaya pemerintah kabupaten Jombang dalam melakukan penanganan banjir tersebut, Sabtu (16/1).
Kemenag Dorong Pendistribusian Zakat-Infaq dan Sedekah untuk Bantu Korban Banjir dan Gempa
Beberapa musibah yang terjadi di Indonesia belakangan ini membawa keprihatinan yang dalam. Banjir terjadi di Sumedang dan beberapa Kabupaten di Kalimantan Selatan, disusul dengan gempa yang melanda Majene dan Mamuju, Sulawesi Barat, pada Jumat (15/1).