Satuan Tugas Bantuan Likuidasi Bank Indonesia (Satgas BLBI) yang bekerja selama dua tahun, dinilai telah gagal menyelamatkan dana negara.
BLBI
Nusakom Pratama Institute dan PWI Jatim Gelar Diskusi Soroti Kinerja Satgas BLBI
Nusakom Pratama Institute bekerjasama dengan Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Jawa Timur menggelar Diskusi Umum dengan tema Membincang Profesionalisme, Transparansi, dan Akuntanbilitas Satgas BLBI.
Bisa Dijerat Pidana, Mahfud MD Kembali Ingatkan Obligor BLBI
Pengembalian aset Bantuan Likuiditas Bank Indonesia (BLBI) oleh pemerintah terus dilakukan, mengingat masih banyak obligor yang belum menyerahkan utangnya kepada negara.
Bos Texmaco Tantang Sri Mulyani Buka Misteri Pembengkakan Utang
Laporan bahwa pemerintah akan menagih utang Texmaco sebesar Rp 100 triliun membuat pemilik Grup Texmaco, Marimutu Sinivasan akhirnya menampakkan diri setelah 20 tahun tidak pernah muncul ke publik.
Satgas BLBI Seharusnya Bergerak Cepat dan Senyap Tanpa Festivalisasi Media
Penanganan hak tagih negara dana Bantuan Likuiditas Bank Indonesia (BLBI) dinilai tidak profesional dan kontraproduktif dengan pemulihan ekonomi nasional. Pasalnya, Satgas BLBI justru melakukan festivalisasi media kepada para debitur.
Satgas Kembali Sita Aset BLBI, Kini di Pondok Indah dan Karet Tengsin
Pemasangan plang pengamanan di beberapa aset tanah dan bangunan yang dimiliki obligor/debitur penerima Bantuan Likuiditas Bank Indonesia (BLBI) kembali dilakukan pemerintah, setelah beberapa waktu lalu dilakukan di Medan.
Satgas Hak Tagih Dana BLBI Dinilai Belum Jelas
Program pemerintah mengembalikan aset negara melalui Bantuan Likuiditas Bank Indonesia (BLBI) belum terlihat serius.
Para Obligator BLBI Diimbau Segera Bayar Utang, Mahfud MD: Kami Ada Catatannya
Menteri Koordinator Bidang Politik Hukum dan Keamanan (Menko Polhukam) Mahfud MD menghimbau kepada para obligator Bantuan Likuiditas Bank Indonesia (BLBI) agar secara sukarela membayar hutangnya kepada negara.
Terbitkan Kepres Baru, Jokowi Bentuk Satgas Penanganan Hak Tagih Dana BLBI
Presiden Joko Widodo mengeluarkan dan meneken satu beleid baru untuk menangani skandal ekonomi yang berjalan lebih dari 20 tahun, yaitu Bantuan Likuiditas Bank Indonesia (BLBI).
KPK Berani Tidak Populer Dengan SP3 Sjamsul Nursalim Dalam Kasus BLBI
Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) dianggap berani untuk tidak populer demi menegakkan kepastian hukum terkait Penerbitan Surat Perintah Penghentian Penyidikan (SP3) kepada tersangka kasus Bantuan Likuditas Bank Indonesia (BLBI).
KPK SP3 Kasus BLBI Sjamsul Nursalim, Hamdan Zoelva: Sudah Tepat
Langkah Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mengeluarkan surat penetapan penghentian penyidikan (SP3) terhadap Sjamsul Nursalim dan istrinya, Itjih Sjamsul Nursalim dianggap sudah tepat.