Launching aplikasi Monitoring Control of Prevention (MCP) Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) RI Tahun 2021, yang digelar secara virtual di ruang peringgitan Bupati Bondowoso disaksikan langsung oleh Inspektorat setempat, Selasa (31/8).
#bondowoso
Bansos BPNT Rentan Penyelewengan, Dinsos Bondowoso: TKSK Kewalahan
Bantuan Pokok Non Tunai (BPNT) secara tugas menjadi tanggung jawab Tenaga Kesejahteraan Sosial Kecamatan (TKSK) yang disalurkan berupa bahan pangan pokok di Bondowoso rentan adanya penyelewengan.
Bupati Bondowoso Akan Bangun Rumah Nenek Arba'ia yang Terbakar Karena Konsleting Listrik
Kebakaran yang menimpa rumah Nenek Arba'ia (70) pada Sabtu (28/8) mendapat perhatian dari Bupati Bondowoso, KH Salwa Arifin.
Akan Segera Ditempati, Isoter Bondowoso Lengkapi Fasilitas Penunjang
Sejumlah masyarakat yang menjalani isolasi mandiri (Isoman) akan segera dipindahkan ke tempat isolasi terpusat (isoter) di Gedung eks RS Klinik Paru, Jum'at (27/8).
Bantu Fakir Miskin dan Terdampak Pandemi, Polisi di Bondowoso Bagikan 1 Ton Beras
Polisi di Bondowoso mengadakan bakti sosial (baksos) dengan membagikan beras kepada fakir miskin dan terdampak Pandemi, Rabu (25/8).
Hasil Tes Urine Salah Seorang Calon Kades di Bondowoso Positif, Direktur RSUD Dr.Koesnadi: Belum Tentu Narkoba
Salah seorang Bakal Calon Kepala Desa (Bacakades) di Bondowoso dinyatakan positif. Hanya saja belum diketahui apakah positif mengkonsumsi narkoba atau mengkonsumsi obat-obatan yang mengandung napza sebelum dilakukan tes urine bersama puluhan Bacakades lainnya di RSUD Dr. Koesnadi, Jum'at (20/8).
Sejumlah Warga di Bondowoso Prakarsai Vaksinasi Mandiri
Program vaksinasi yang gencar digalakkan pemerintah juga dilakukan secara mandiri oleh warga Bondowoso, Kamis (19/8).
Upacara Kemerdekaan, Bupati Bondowoso Sampaikan Penghargaan Dan Remisi
Momentum upacara kemerdekaan Indonesia ke-76 dilaksanakan dihalaman Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bondowoso, Selasa (17/8).
Wabup Bondowoso Temui Warga Terdampak Lokasi Wisata Kuliner
Setelah melakukan aksi penyegelan lokasi wisata kuliner, warga yang merasa dirugikan mendatangi Pemkab Bondowoso untuk menyampaikan keluhannya.
PMII Bondowoso Bagikan Sembako dan Vitamin ke Warga Terdampak PPKM
Satgas Covid-19 PC PMII Bondowoso menyalurkan paket sembako dan vitamin untuk warga terdampak Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM), Sabtu (14/8).
Kembangkan Objek Wisata, Pemkab Bondowoso Gandeng Perhutani
Pemkab Bondowoso dan Perum Perhutani Bondowoso melakukan kerjasama dibidang pengembangan wisata.
Kondisi Wisata di Bondowoso Memprihatinkan, Kadispora Klaim Tidak Tau
Kondisi pariwisata Bondowoso selama pandemi terbilang cukup memprihatinkan karena pembatasan hingga penutupan oleh pemerintah daerah.
Dinsos Bondowoso Akan Dampingi Anak Yang Orang Tuanya Meninggal Akibat Covid 19
Dinas Sosial (Dinsos) kabupaten Bondowoso akan mendampingi anak-anak yang telah ditinggal orang tuanya karena Covid-19.
Bupati Bondowoso Lantik 14 Kepala OPD
Setelah proses lelang jabatan 14 Organisasi Perangkat Daerah (OPD) selesai, pagi tadi, Jum' at (6/8) pelantikan kepala definitif berlangsung singkat dengan undangan terbatas di pendopo Bupati Bondowoso.
Terlalu Lama Sekolah Daring, SMPN 2 Tamanan Bondowoso Terapkan Metode Baru
Setelah hampir 2 tahun seluruh sekolah tanpa pembelajaran tatap muka (PTM), hari ini SMPN 2 Tamanan mulai melakukan dengan cara berbeda, Kamis (5/8).