Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) kembali menggeledah rumah pribadi Bupati Probolinggo nonaktif, Puput Tantriana Sari di Jalan Ahmad Yani No 9 Kelurahan Sukabumi Kecamatan Mayangan, Kota Probolinggo, Kamis (2/9).
Bupati Probolinggo
Soal Bupati Probolinggo dan Hasan Aminuddin, PCNU Kraksaan Angkat Bicara
Pengurus Cabang Nahdlatul Ulama (PCNU) Kota Kraksaan angkat bicara terkait kasus hukum yang menjerat Bupati Probolinggo, Puput Tantriana Sari dan Anggota DPR RI, Hasan Aminuddin. PCNU mengajak masyarakat Kabupaten Probolinggo menjaga kondusivitas bersama-sama.
Pegiat Anti Korupsi Kumpulkan Seribu Tandatangan Dukung KPK
Pegiat Anti Korupsi di Kabupaten Probolinggo menggelar aksi seribu tandatangan di depan Kantor Bupati Probolinggo.
KPK Tetapkan Bupati Probolinggo dan Suaminya Tersangka Suap Lelang Jabatan Pejabat Kades
Pengumuman hasil Operasi Tangkap Tangan (OTT) Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) di Probolinggo, menetapkan sejumlah tersangka baik yang memberi maupun penerima suap lelang jabatan kepala desa. Wakil Ketua KPK, Alexander Marwata menerangkan, dari 10 orang yang sudah di amankan KPK dalam OTT di Probolinggo pada Senin dini hari (30/8), ditetpkan empat orang tersangka penerima suap.
Bupati Probolinggo Serahkan SK Remisi Ke Ratusan Napi Rutan Kraksaan
Bupati Probolinggo, Hj. P. Tantriana Sari menyerahkan Surat Keputusan (SK) remisi kepada 138 narapidana Rutan Kelas II B Kraksaan usai melaksanakan upacara Peringatan HUT ke-75 Kemerdekaan RI di halaman depan Kantor Bupati Probolinggo di Kota Kraksaan.