Paslon nomor urut 2 Khofifah Indar Parawansa-Emil Elestianto Dardak diarak ribuan pendukung dan relawannya menuju Tugu Pahlawan Surabaya, Selasa (24/9/2024) siang. Khofifah-Emil menghadiri acara Deklarasi Kampanye Damai yang digelar KPU Jatim.
Paslon nomor urut 2 Khofifah Indar Parawansa-Emil Elestianto Dardak diarak ribuan pendukung dan relawannya menuju Tugu Pahlawan Surabaya, Selasa (24/9/2024) siang. Khofifah-Emil menghadiri acara Deklarasi Kampanye Damai yang digelar KPU Jatim.