Bendahara Gerindra Jawa Timur Mohammad Fawait mengatakan dengan bergabungnya Demokrat dalam koalisi mendukung Prabowo Subianto di Pilpres menambah semangat pihaknya untuk memenangkan Prabowo di Pilpres tahun depan.
#demokrat
Pertemuan Hambalang, Simbol Rekonsiliasi dan Persatuan?
KEMARIN Susilo Bambang Yudhoyono atau SBY diundang ke Hambalang. Kita mengartikannya Partai Demokrat masuk ke kubu Prabowo Subianto, untuk apa? Ya untuk mendukungnya dalam Pilpres 2024 nanti. Lalu peristiwa ini jadi bahan berita.
Gerindra: Kehadiran Demokrat Mampu Sedot Dukungan Milenial ke Prabowo
Pengaruh Ketua Umum DPP Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) dalam menyerap suara generasi milenial dan generasi Z untuk mendukung Bacapres Prabowo Subianto sangat diharapkan oleh Koalisi Indonesia Maju (KIM).
Setelah Menerima Prabowo di Cikeas, SBY dan AHY Sambangi Prabowo di Hambalang
Ketua Majelis Tinggi Partai Demokrat (MTP) Susilo Bambang Yudhoyono (SBY), beserta Ketua Umum Partai Demokrat, Agus Harimurti Yudhoyono (AHY), dan didampingi para anggota MTP, melakukan pertemuan dengan Ketua Umum Gerindra, Prabowo Subianto, selaku Bacapres Koalisi Indonesia Maju, di kediamannya di Hambalang, Jawa Barat, Minggu, 17 September 2023.
2,5 Jam Pertemuan dengan KIM, Petinggi Demokrat Tinggalkan Kediaman Prabowo
Iring-iringan kendaraan para petinggi Partai Demokrat meninggalkan kediaman Bacapres Koalisi Indonesia Maju (KIM), Prabowo Subianto, di Padepokan Garuda Yaksa, Hambalang, Bogor, Jawa Barat, Minggu (17/9).
Terima Dukungan Demokrat, Parpol KIM Kumpul di Hambalang
Pimpinan partai politik Koalisi Indonesia Maju (KIM) bertemu Ketua Majelis Tinggi Partai Demokrat, Susilo Bambang Yudhoyono (SBY), di kediaman Prabowo Subianto, Padepokan Garuda Yaksa Hambalang, Bogor, Jawa Barat, Minggu sore (17/9).
Bicara Arah Koalisi Pasca Tinggalkan Anies, Demokrat: Kata Kuncinya “Wo”
Partai Demokrat akan segera menentukan sikap politiknya di Pilpres 2024 usai meninggalkan Koalisi Perubahan untuk Persatuan (KPP) yang mengusung Bacapres Anies Baswedan.
PDIP dan PPP Persilakan Demokrat Gabung Koalisi Dukung Ganjar dengan Satu Syarat
PDI Perjuangan, PPP, Hanura dan Perindo membuka pintu selebar-lebarnya kepada Partai Demokrat jika ingin bergabung mengusung Ganjar Pranowo sebagai calon presiden di Pilpres 2024.
Demokrat: SBY Telah Memimpin Negeri, ke Depannya Giliran Prabowo?
Sinyal-sinyal kedekatan Partai Demokrat untuk bergabung dengan Koalisi Indonesia Maju (KIM) yang mengusung Prabowo Subianto sebagai calon presiden, kian menuju nyata.
Peluang Prabowo Menangkan Pilpres 2024 Makin Terbuka Jika Demokrat Bergabung
Langkah politik Partai Demokrat, masih menjadi teka teki setelah memutuskan hengkang dari Koalisi Perubahan dan Persatuan.
Sudah "Move On" Dari Anies, Emil Dardak: Demokrat Ikhtiar Tentukan Arah Koalisi
Partai Demokrat menyatakan tengah berikhtiar untuk menentukan sikap koalisi dalam Pemilihan Presiden (Pilpres) pada Tahun 2024. Keputusan ini diambil pasca Partai Nasdem-PKB resmi mengusung pasangan Capres dan Cawapres Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar.
Puan Maharani Sedang Jadwalkan Pertemuan dengan Demokrat
DPP PDIP membuka diri jika ada parpol yang ingin bergabung ke koalisi dan mengusung Ganjar Pranowo sebagai bakal capres di Pilpres 2024. Tak terkecuali Partai Demokrat.
Anies Baswedan Harap Demokrat Masih Bisa Bersama
Ketua Umum PKB Muhaimin Iskandar atau Cak Imin sebelumnya menyampaikan harapannya agar Demokrat kembali mendukung dirinya dan Bacapres Anies Baswedan.
Tolak Ajakan Cak Imin, Demokrat: Kami Tak Berkoalisi dengan Beliau, Silakan Jalan Saja
Ajakan Ketua Umum Partai Kebangkitan Bangsa (PKB), Muhaimin Iskandar alias Cak Imin kepada Partai Demokrat balik bergabung dengan Koalisi Perubahan untuk Persatuan (KPP), mendapat respon penolakan dari partai berlambang mercy itu.
Arah Koalisi Demokrat akan Diumumkan Pekan Depan
Arah koalisi Partai Demokrat direncanakan diumumkan pekan depan. Hal tersebut dikarenakan waktu pendaftaran calon presiden dan calon wakil presiden (Capres-Cawapres) sudah dekat.