Keseriusan Pemerintah Provinsi Jawa Timur dalam mendorong kemajuan desa terus membuahkan prestasi.
Desa Mandiri
Miliki 2.800 Desa Mandiri, Gubernur Khofifah: Jatim Jadi Provinsi dengan Desa Mandiri Tertinggi di Indonesia
Jawa Timur membuktikan diri sebagai provinsi dengan gudangnya desa mandiri. Terbaru, berdasarkan pemutakhiran indeks desa membangun IDM 2023, Jatim dinobatkan sebagai provinsi dengan desa mandiri terbanyak se-Indonesia
Anies Ungkap 3 Kunci Jadikan Desa Kekuatan Bangun Bangsa
Bakal calon presiden Koalisi Perubahan untuk Persatuan (KPP), Anies Baswedan, memastikan akan meningkatkan dana desa, bia ia dipercaya memimpin negeri ini, sehingga lahir desa yang kuat dan mandiri.
Berkonsep Out Of The Box, Gubernur Khofifah Resmikan Kampoeng Mandiri di Kedung Baruk Surabaya
Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa meresmikan ‘Kampoeng Mandiri’ RW V, di Wisma Kedung Asem Indah, Kelurahan Kedung Baruk, Kecamatan Rungkut Surabaya, Sabtu (3/6).
Kick Off Program Klinik BUMDes & Akademi Wisata 2023, Gubernur Khofifah Dorong Sinergitas Hexa Helix Approach Buka Spektrum Baru Desa Mandiri
Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa secara resmi melakukan Kick Off Program Klinik Badan Usaha Milik Desa (BUMDesa) dan Akademi Wisata Tahun 2023, Kamis (16/3) malam. Langkah ini diyakini akan efektif untuk membuka spektrum baru pengembangan desa Mandiri di Jawa Timur.
Gus Menteri Halim Iskandar Berikan Penghargaan untuk Desa Mandiri di Bondowoso
Sejumlah Bupati mendapatkan penghargaan dari Mendes PDTT Abdul Halim Iskandar. Pemberian penghargaan untuk daerah tertinggal yang terentaskan di Hotel Grand Padis, Jalan A Yani, Kabupaten Bondowoso, Kamis (17/11).
DPMD Jatim Launching "Sibermata Desa", Sistem Pembelajaran Daring Pemerintahan Desa
Dinas Pemberdayaan Masyarakat Dan Desa Provinsi Jatim melaunching Sistem Belajar Mandiri Tata Kelola Desa (Sibermata Desa). Sibermata Desa adalah sistem pembelajaran berbasis website untuk para aparatur desa.
Mampu Mandirikan Desa, Wabup Probolinggo Terima Lencana Bakti Desa Pertama
Wakil Bupati Probolinggo, HA. Timbul Prihanjoko menerima penghargaan dan Lencana Bhakti Desa Pertama dari Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi (Mendes PDTT) Abdul Halim Iskandar.
Tertinggi Nasional, Jatim Miliki 1.490 Desa Mandiri
Jawa Timur membuktikan sebagai provinsi dengan gudangnya desa mandiri. Terbaru, berdasarkan pemutakhiran data indeks desa membangun, Jatim dinobatkan sebagai provinsi dengan desa mandiri terbanyak se-Indonesia.
Bersama DPMD Provinsi, Pemkab Bondowoso Dorong Desa Untuk Mandiri
Peningkatan kapasitas demi kemandirian desa terus dilakukan oleh Pemkab Bondowoso dengan berbagai terobosan, Senin (27/12).