Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi, kembali menegaskan komitmennya untuk memberikan pelayanan publik yang cepat, mudah, dan transparan, khususnya di Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Dispendukcapil) Kota Surabaya.
dispendukcapil surabaya
Dispendukcapil Surabaya Paparkan Jenin Pengurusan adminduk Rampung 1x24 Jam Serta Lebih dari Sehari
Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Dispendukcapil) Kota Surabaya mengaku sudah mempersiapkan arahan dari Wali Kota Eri terkait pelayanan administrasi kependudukan (adminduk).
Pemkot Surabaya Pecat Tenaga Kontrak Dispendukcapil Pelaku Pungli
Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya memastikan kasus pungutan liar (Pungli) yang dilakukan pegawai outsourcing (OS) Dispendukcapil telah selesai.
Sukseskan Pemilu 2024, Dispendukcapil Surabaya Fasilitasi Dokumen Kependudukan Narapidana hingga Penghuni Liponsos
Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Dispendukcapil) Kota Surabaya terus berkomitmen untuk mensukseskan Pemilu 2024 ini.
Dispendukcapil Surabaya Buka Layanan di Hari Libur hingga Tambah Pelayanan di Taman Bungkul dan Balai Kota
Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya melalui Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Dispendukcapil) Kota Surabaya akan tetap membuka pelayanan di hari libur panjang, mulai tanggal 8-11 dan juga 14 Februari 2024.
Dispendukcapil Surabaya Genjot Aktivasi IKD, Gandeng Instansi Lain dan Perusahaan Swasta
Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Dispendukcapil) Surabaya, terus memasifkan sosialisasi aktivasi Identitas Kependudukan Digital (IKD). Sosialisasi bahkan menyasar ke lingkungan sekolah, perbankan, instansi pemerintah, hingga perusahaan swasta.
Tuntaskan Adminduk Dispendukcapil Surabaya Kerahkan Jempol Sekti
Pelayanan administrasi kependudukan (Adminduk) dan perekaman KTP elektronik (KTP-el) dengan armada Jempol Sekti dari Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Dispendukcapil) Surabaya kembali menyasar perkampungan dan sekolah, Jumat (20/5).
Antisipasi Keterlambatan Blangko, Dispendukcapil Surabaya Sediakan 15.000 Suket
Tingginya permohonan untuk membuat Kartu Tanda Penduduk Elektronik (KTP-el), membuat ketersediaan blangko di Kota Pahlawan menipis.