Tag :

#DPRD Jatim

- Miris, puluhan orang di Jawa Timur harus berurusan dengan KPK gegara korupsi dana hibah untuk kelompok masyarakat (Pokmas). Dana yang seharusnya membantu rakyat malah dinikmati segelintir orang. Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menetapkan 21 orang sebagai tersangka dalam kasus dugaan korupsi dana hibah Pokmas yang bersumber dari APBD Provinsi Jawa Timur (Jatim). Kasus ini terbongkar setelah KPK melakukan penyidikan mendalam terkait alokasi dana hibah untuk Pokmas di Jatim.

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menggeledah rumah sejumlah anggota DPRD Jawa Timur. Penggeledahan dilakukan terkait pengembangan penyidikan perkara yang sebelumnya menjerat Wakil Ketua DPRD, Sahat Tua P Simanjuntak dkk.

DPRD Jawa Timur menilai kinerja OPD Pemprov Jatim dalam penyerapan APBD Jatim tahun 2024 tidak maksimal. Pasalnya, hingga triwulan dua pada Juni 2024 baru mencapai 36%. Demikian dikatakan oleh anggota DPRD Jatim Hadi Dediansyah pada Selasa (2/7/2024).