PT Pupuk Indonesia terus memastikan penyaluran pupuk bersubsidi dilakukan sesuai dengan Standar Operasional Prosedur (SOP) yang ditetapkan pemerintah.
DPRD Probolinggo
Ketua DPRD Probolinggo: Program Makan Siang Gratis Perlu Koordinasi dan Kepastian Anggaran
Ketua DPRD Kabupaten Probolinggo, Oka Mahendra Jati Kusuma, memberikan pandangannya terkait program makan siang bergizi gratis (MBG) yang mulai berjalan dan tengah menjadi perhatian di tingkat nasional.
Oka Mahendra Berpeluang Besar Duduki Ketua DPRD Probolinggo Dari Golkar
Empat caleg terpilih dari Partai Golkar Kabupaten Probolinggo, berebut kursi panas pimpinan DPRD Kabupaten Probolinggo. Empat caleg terpilih berebut kursi panas sebagai Ketua DPRD Kabupaten Probolinggo ini, ialah Oka Mahendra Jati Kusuma, Bambang Rubianto, Joko Wahyudi dan Wahid Nurahman.
Pembangunan Lembaga Pendidikan Negeri Kota Probolinggo Dinilai Masih Kurang, Fraksi Gerindra Angkat Bicara
Kurangnya lembaga pendidikan Negeri di Kota Probolinggo membuat Penerimaan Peserta Didik Baru (P2DB) ditingkat SMP menjadi gaduh.
Tak Tahan Dengan Perlakuan Mandor, Pekerja Pabrik Eratex Mengadu ke Dewan
Seorang pekerja pabrik Garmen yang bekerja di PT Eratex Djaja Kota Probolinggo mengaku tidak tahan atas perlakuan mandornya. Perlakuan yang dinilai tidak wajar tersebut diadukan ke DPRD Kota Probolinggo.
SK Pemberhentian Seorang Anggota DPRD Kabupaten Probolinggo Turun
Anggota DPRD Kabupaten Probolinggo dari Fraksi PPP resmi diberhentikan
Jalan Rusak Dikeluhkan, Kaji Royal Dan Anggota DPRD Kabupaten Probolinggo Turun Tangan
Anggota DPRD Kabupaten Probolinggo, Bob Abdullah bersama Kaji Royal mendatangi Desa Pakel Kecamatan Sukapura Kabupaten Probolinggo.
DPRD Kota Probolinggo Soroti CT scan Rusak Tak Kunjung Selesai Di RSUD dr Saleh
RSUD dr Moh Saleh Kota Probolinggo disoal oleh DPRD setempat, pasalnya alat untuk mendiagnosis dan memonitor beragam kondisi kesehatan (CT scan) yang ada di RS tersebut tidak berfungsi.
DPRD Desak Pemkot Probolinggo Segera Selesaikan Sengketa Rusunawa
DPRD Kota Probolinggo desak Pemerintah Kota (Pemkot) segera menyelesaikan sengketa lahan Rumah Susun Sewa Sederhana (Rusunawa) di Kelurahan Mangunharjo.
Terlalu Lama Ditempati, DPRD Kota Probolinggo Desak Pemkot Bongkar TPS Pasar Baru
Disinyalir sudah cukup lama menempati badan Jalan, DPRD Kota Probolinggo, meminta Pemkot setempat segera membongkar Tempat Penampungan Sementara (TPS) para pedagang di Pasar Baru Kota Probolinggo.
Jangan Bertele-tele, Fraksi PPP Desak Pemkab Probolinggo Segera Lantik 249 Kades Terpilih
Hingga sekarang Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Probolinggo masih belum menentukan waktu pelantikan 249 kepala desa terpilih. Fraksi PPP DPRD setempat pun angkat bicara.
Ketua DPRD Kabupaten Probolinggo: Mungkin Terpapar Covid-19 diluar tugas Dewan
Ketua DPRD Kabupaten Probolinggo, Andi Suryanto Wibowo mengaku belum mengetahui jika ada satu anggotanya yang terkonfirmasi Covid-19. Sebab, sejak tanggal 23 Desember 2020, hingga saat ini masih belum ada kegiatan kedewanan.
Satu Dewan di Kabupaten Probolinggo, Terpapar Covid-19
Satu anggota DPRD Kabupaten Probolinggo dinyatakan terkonfirmasi positif Covid-19 berdasarkan hasil pemeriksaan swab PCR. Saat ini yang bersangkutan sedang menjalani perawatan di rumah sakit.