Tag :

Dunia pertanian

Petrokimia Gresik, perusahaan Solusi Agroindustri anggota holding Pupuk Indonesia melalui program “Petrokimia Gresik (PG) Inspiration Day 2024” berbagi kebahagiaan dan sharing hal-hal baru dengan puluhan siswa difabel dari Sekolah Luar Biasa (SLB) Negeri Cerme dan SLB Al Ikhlas-Dukun, Gresik.