Pasca-penetapan Sekretaris Jenderal DPP PDIP, Hasto Kristiyanto, sebagai tersangka dalam kasus Harun Masiku oleh Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), mantan kader PDIP Effendi Simbolon meminta Ketua Umum PDIP, Megawati Soekarnoputri, untuk mundur dari jabatannya. Menurut Effendi, persoalan hukum yang menjerat Hasto tidak hanya menjadi tanggung jawab Sekjen PDIP, tetapi juga menyentuh pada kepemimpinan tertinggi di tubuh partai.
efendy simbolon
Setia bersama PDIP, Effendi Simbolon Ogah Pindah Partai
Politisi PDI Perjuangan, Effendi Simbolon, memastikan masih setia dengan PDIP dan ogah pindah partai.
Rencana Pemanggilan Effendi Simbolon, Pengamat: Dukungan Kader PDIP ke Ganjar Pecah
Rencana DPP PDI Perjuangan akan memanggil politikus Effendi Simbolon setelah memberi sinyal dukungan kepada Ketua Umum Gerindra Prabowo Subianto, mengindikasikan dukungan ke Ganjar Pranowo di internal partai banteng moncong putih pecah.