PT Bank Syariah Indonesia Tbk. (BSI) terus menunjukkan komitmennya dalam mendukung pengembangan ekonomi syariah di Indonesia, salah satunya mendorong Jawa Timur menjadi pusat ekonomi syariah nasional.
Ekonomi Syariah
Buka Fesyar Regional Jawa 2024, Pj. Gubernur Adhy: Jatim Pusat Pengembangan Ekonomi Syariah Nasional
Penjabat (Pj) Gubernur Jawa Timur Adhy Karyono hadir membuka Festival Ekonomi Syariah (FESYAR) Regional Jawa 2024 dan kick off Program Unggulan Festival Syariah Jawa 2024 di halaman Masjid Nasional Al Akbar Surabaya, Jumat (13/9).
Erick Thohir Kembali Pimpin MES, MUI: Semoga Ekonomi Syariah Terus Membersamai Rakyat
Wakil Sekretaris Jenderal Majelis Ulama Indonesia (MUI), KH Arif Fahrudin mengatakan, Dewan Pimpinan MUI mengucapkan selamat atas kembali terpilihnya Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir sebagai ketua Masyarakat Ekonomi Syariah (MES) untuk periode 2023-2028.
Erick Thohir Kembali jadi Ketua Umum MES
Erick Thohir kembali terpilih menjadi ketua umum Masyarakat Ekonomi Syariah (MES). Ia terpilih dalam Musyawarah Nasional VI MES di Plaza Mandiri, Jakarta Selatan, Minggu (1/10).
Optimalisasi Penguatan Ekonomi Syariah, JMSI Teken MoU dengan MES
Jaringan Media Siber Indonesia (JMSI) meneken MoU kerja sama dengan Masyarakat Ekonomi Syariah (MES) dalam rangka penguatan dan optimalisasi ekonomi dan keuangan syariah.
Maruf Amin: Ekonomi Syariah Tantangan Pembangunan Nasional
Ekonomi dan keuangan syariah yang mengusung prinsip keadilan, inklusivitas, dan universal terus meningkat seiring dengan tingginya minat masyarakat untuk mengonsumsi produk halal. Ekonomi dan keuangan syariah juga mendorong terwujudnya kemaslahatan di masyarakat.
Garap Potensi Ekonomi Syariah, Bank Jatim Launching Tabungan Santri
Dalam rangka meningkatkan sinergi terkait pelaksanaan program prioritas pengembangan ekonomi masyarakat berbasis pesantren melalui One Pesantren One Product (OPOP), maka Pemerintah Provinsi Jawa Timur bersama dengan PT Bank Pembangunan Daerah Jawa Timur atau Bank Jatim resmi melaunching Tabungan Santri pada hari Jumat (17/3).
Dorong Pertumbuhan Ekonomi Syariah, PBNU Bersama Prudential Syariah Perkuat Komitmen Kemitraan Strategis
PT Prudential Sharia Life Assurance (Prudential Syariah) merupakan perusahaan asuransi jiwa terkemuka berbasis Syariah.
Gubernur Khofifah Dorong Pengembangan Ekonomi Syariah Yang Inklusif, Go Global, Go Digital dan Go Agriculture
Perkembangan ekosistem ekonomi syariah di Pulau Jawa memiliki peran esensial dalam perkembangan ekonomi dan keuangan syariah di Indonesia.