Kebijakan ekspor pasir laut yang selama 20 tahun dibekukan ditolak Fraksi Partai Keadilan Sejahtera (PKS).
ekspor pasir laut
Ekspor Pasir Laut Kebijakan Gegabah di Ujung Kekuasaan Jokowi
Wakil Anggota Komisi VII DPR RI fraksi PKS Mulyanto mengkritik Kebijakan pemerintah melalui Menteri Perdagangan (Mendag) RI Zulkifli Hasan atau Zulhas yang kembali membuka izin ekspor pasir laut setelah selama 20 tahun dilarang.
Kebijakan Ekspor Pasir Laut Ancam Kedaulatan Negara
Kebijakan ekspor pasir laut tidak hanya mengancam kehidupan nelayan, tetapi juga mengancam kedaulatan negara.
Soal Izin Ekspor Pasir Laut, PKS: Harusnya Jokowi Jeli
Keputusan pemerintah membuka kembali keran ekspor pasir laut, setelah 20 tahun dilarang, menuai reaksi penolakan dari berbagai pihak.
Ekspor Pasir Laut ke Singapura, Pengamat: Sama Saja Membesarkan Singa yang Siap Menerkam Indonesia
Diizinkannya kembali ekspor pasir laut ke Singapura sama saja rezim Joko Widodo membesarkan Singa yang kelak akan menerkam Indonesia, baik sisi ekonomi maupun politik.
Singgung Ekspor Pasir Laut, Sekjen PDIP: Jangan Sampai Pulau-Pulau Kita Tenggelam
Kontroversi izin ekspor pasir laut oleh Presiden Joko Widodo melalui PP 26/2023 tentang Pengelolaan Hasil Sedimentasi di Laut, juga menjadi perhatian PDI Perjuangan.