PT Surabaya Industrial Estate Rungkut (SIER) menerima kunjungan Direktorat Jenderal Energi Baru, Terbarukan, dan Konservasi Energi (EBTKE) Kementerian ESDM bersama perwakilan German Society for International Cooperation (GIZ), World Resources Institute (WRI), Fraunhofer Institute for Systems and Innovation Research (Fraunhofer ISI), serta Yayasan Cerah, pada Selasa 15 April 2025
Energi
Terima Dubes India untuk Indonesia dan Timor Leste di Grahadi, Pj Gubernur Adhy Tawarkan Kerjasama Pariwisata, Industri Baja hingga Energi
Penjabat (Pj) Gubernur Jawa Timur Adhy Karyono menerima kunjungan kenegaraan Duta Besar (Dubes) India untuk Indonesia dan Timor Leste, H.E Sandeep Chakravorthy dan Konsul Kehormatan India di Surabaya, Mr. Manoj Bhat di Gedung Negara Grahadi, Kamis (29/8).
Perkuat Sinergi, MKI Cari Solusi SDM Untuk Transisi Energi
Proses tansisi energi yang tengah berlangsung di tanah air perlu didukung oleh Sumber Daya Manusia (SDM) mumpuni agar target Net Zero Emission (NZE) di 2060 dapat terealisasi.
Harga Energi Melonjak, Putin: Jangan Salahkan Rusia
Rusia menolak tegas bertanggung jawab atas kenaikan harga gas. Presiden Rusia Vladimir Putin berulang kali menegaskan bahwa harga gas, terutama di Eropa, melonjak tinggi jauh sebelum invasi terjadi.
Harga Energi Melonjak, Putin: Jangan Salahkan Rusia
Rusia menolak tegas bertanggung jawab atas kenaikan harga gas. Presiden Rusia Vladimir Putin berulang kali menegaskan bahwa harga gas, terutama di Eropa, melonjak tinggi jauh sebelum invasi terjadi.
Petrotekno Gandeng PJB Academy Tingkatkan Ekosistem Bisnis di Sektor Energi
Petrotekno bersama PJB Academy melakukan nota kesepakatan (MoU) dalam meningkatkan ekosistem bisnis di sektor energi. Di antaranya peningkatan skill dan kompetensi SDM ( Sumber Daya Manusia) baik ditaraf nasional maupun internasional.
Pemuda Muhammadiyah Siap Kawal RUU Energi Baru Terbarukan
Pimpinan Pusat Pemuda Muhammadiyah menilai pembaharuan energi merupakan suatu keniscayaan yang harus dilakukan.