firli bahuri
Tambah 28 Personil Baru, Upaya Firli Bahuri Maksimalkan KPK dalam Menindak Korupsi
Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menambah personel baru untuk Kedeputian Penindakan sebanyak 28 orang dari unsur kepolisian dan pegawai internal KPK.
Zulhas Dorong Firli Bahuri Hapus PT 20 Persen, Rizal Ramli: Nah Gini Dong Partai Reformasi!
Sikap tegas dari Ketua Umum Partai Amanat Nasional (PAN) Zulkifli Hasan dalam menyikapi keberadaan ambang batas pencalonan presiden atau presidential threshold (PT) mendapat acungan jempol dari politisi senior DR. Rizal Ramli.
Dekat Sesama Pimpinan, PAN dan Kadernya Diyakini Firli Bisa Jauh dari Praktik Korupsi
Ketua Umum (Ketum) Partai Amanat Nasional (PAN), Zulkifli Hasan, beserta jajaran pengurus dan kader diyakini dapat menjaga marwah dengan menjauhkan diri dari praktik-praktik korupsi.
Rugikan Negara Rp 224 M, KPK Resmi Tahan Tersangka Dugaan Korupsi Pengadaan Helikopter AW-101
Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) telah resmi menahan Irfan Kurnia Saleh (IKS), tersangka kasus dugaan korupsi pengadaan Helikopter Angkut AW-101 di TNI Angkatan Udara (AU) tahun 2016-2017. Dalam kasus ini, negara mengalami kerugian senilai Rp 224 miliar.
KPK Resmi Tahan Irfan Kurnia Saleh, Tersangka Korupsi Pengadaan Helikopter Angkut AW-101 di TNI AU
Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) resmi menahan seorang tersangka kasus dugaan korupsi pengadaan Helikopter Angkut AW-101 di TNI Angkatan Udara (AU) tahun 2016-2017, Selasa malam (24/5).
Latihan Menembak, Ketua KPK: Tidak Boleh ada Yang Lepas
Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Firli Bahuri mengisi waktu libur dengan berlatih menembak di lapangan tembak M Yasin, Mako Brimob Kelapa Dua, Depok, Jawa Barat, Senin (16/5).
Firli Bahuri: Kepala Daerah dan Pj Kepala Daerah Jangan Ramah pada Sistem yang Membuka Peluang Korupsi!
Ultimatim disampaikan Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Firli Bahuri kepada para kepala daerah maupun penjabat (Pj) kepala daerah, usai mengumumkan Walikota Ambon Richard Louhenapessy sebagai tersangka kasus dugaan suap.
Dukung Firli Bahuri Maju Capres 2024, Warga Lumajang Pasang Spanduk
Dukungan untuk Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Firli Bahuri maju di Pilpres 2024 terus mengalir.
Ngakunya Sakit, Pas Dipantau KPK Walikota Ambon Ternyata Jalan-jalan ke Mall
Walikota Ambon, Richard Louhenapessy sempat mangkir panggilan kedua yang dilayangkan oleh Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) dengan alasan tengah berobat alias sakit. Richard akhirnya dijemput paksa oleh KPK.
Walikota Ambon Minta Uang 25 Juta Setiap Izin Retail yang Dikeluarkan
Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) resmi menetapkan Richard Louhenapessy (RL) sebagai tersangka suap atau menerima gratifikasi saat menjabat sebagai Walikota Ambon periode 2017-2022. Dengan kewenanganya, Richard memeras pengusaha yang ingin mendirikan retail di teritorinya yakni meminta uang sebelum izin diberikan.
Walikota Ambon Richard Louhenapessy Bersama Dua Orang Lainnya Resmi jadi Tersangka Suap Izin Alfamidi
Walikota Ambon, Richard Louhenapessy (RL) bersama dua orang lainnya resmi diumumkan sebagai tersangka kasus dugaan suap terkait persetujuan izin prinsip pembangunan cabang retail tahun 2020 di Kota Ambon dan penerimaan gratifikasi, Jumat malam (13/5).
Megawati Mulai Melirik Calon Antikorupsi?
Ketua Umum (Ketum) PDI Perjuangan, Megawati Soekarnoputri diyakini sudah mulai melirik calon pemimpin antikorupsi untuk diusung di Pilpres 2024. Kans itu menguat kepada Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Firli Bahuri.
Usai Libur Lebaran, Firli Bahuri Tegaskan Tugas Pemberantasan Korupsi Tidak Pernah Berhenti
Libur Idulfitri 1443 Hijriah telah usai. Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Firli Bahuri, menegaskan tugas pemberantasan korupsi tidak pernah berhenti.