Banjir rob yang melanda Demak, Jawa Tengah, saat sang Gubernur Ganjar Pranowo sibuk safari politik di ibukota ikut jadi sorotan DPP Partai Demokrat. Ganjar yang kini telah berstatus bakal calon presiden dari PDI Perjuangan itu pun disarankan untuk lebih fokus membantu rakyat yang tengah mengalami musibah ketimbang sibuk blusukan politik.
Ganjar Pranowo
Nama Ganjar Tidak Disebut di Musra, Jokowi Dianggap Permainkan Megawati
Presiden Joko Widodo dianggap mempermainkan Ketua Umum (Ketum) PDI Perjuangan, Megawati Soekarnoputri, karena tak menyebut nama Ganjar Pranowo sebagai bakal calon presiden (Bacapres) pada gelar Musyawarah Rakyat (Musra), di Jakarta, Minggu (14/5).
Hadiri Acara Halal Bihalal Relawan Jokowi, Ganjar Diteriaki Presiden
Bakal calon presiden (Bacapres) Ganjar Pranowo menghadiri acara halal bihalal Relawan Jokowi di Hall Basket Senayan, Jakarta, pada Sabtu malam (13/5).
Keluarga Ulama Banten Abuya Muhtadi Keberatan Dicatut Dukung Ganjar-Budi Gunawan
Ahmad Dodo Baidlowi, keluarga ulama Banten KH Ahmad Muhtadi Dimyati atau Abuya Muhtadi menyayangkan pencatutan nama Abuya Muhtadi digunakan urusan dukung mendukung pada Pilpres 2024 mendatang.
Capreskan Ganjar Pranowo, PDI Perjuangan Optimis Raih 15 Kursi DPRD Sidoarjo
DPC PDI Perjuangan menjadi partai politik pertama yang mendaftar bakal calon legislatif (Bacaleg) ke Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Sidoarjo. "Sampai hari ini baru PDI Perjuangan yang sudah menyerahkan berkas pendaftaran ke KPU," kata Ketua KPU Sidoarjo, Mukhamad Iskak saat ditemui di kantornya, Kamis (11/5/2023).
Dianggap Representasi Orang Sunda, AMS Dukung Ganjar Pranowo
Dukungan kepada bakal calon presiden (bacapres) dari PDI Perjuangan, Ganjar Pranowo, terus bermunculan. Terbaru, Angkatan Muda Siliwangi (AMS) resmi mendeklarasikan diri mendukung Ganjar Pranowo pada pemilihan presiden (Pilpres) 2024.
Ganjar Sowan ke Para Ulama, Sambal Terong jadi Alat Komunikasi
Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo sowan ke Pondok Pesantren Manbaul Hikmah di Kecamatan Kaliwungu, Kabupaten Kendal, Selasa (9/5). Kedatangan bakal calon presiden yang diusung PDI Perjuangan ini disambut langsung pengasuh sekaligus pendiri ponpes, KH Suyuthi Murtadlo.
GMP Akan Bentuk Struktur hingga Tingkat Desa Menangkan Ganjar
Relawan Ganjar Muda Padjajaran (GMP) menyambut baik keputusan PDI Perjuangan yang menetapkan Ganjar Pranowo sebagai calon presiden yang akan diusungnya. Mereka rapatkan barisan dengan kosolidasi dalam menyiapkan langkah pemenangan pada Pilpres 2024.
Gerindra Tolak Berkoalisi dengan PDIP, Prabowo Tetap Maju Capres 2024
Partai Gerindra memastikan tidak akan berkoalisi dengan PDI Perjuangan. Gerindra siap berkompetisi untuk duel politik merebut kursi presiden Indonesia di tahun 2024.
Bersama Ribuan Ulama hingga Santri se-Jatim, Ganjar Pranowo Hadiri Halal Bihalal
Kedatangan bakal calon presiden (bacapres) 2024 dari PDIP, Ganjar Pranowo disambut hangat oleh ribuan ulama, kiai, hingga santri se-Jawa Timur (Jatim).
Kunjungan Ganjar ke Surabaya Riuh, Pengamat: Berpengaruh ke Psikologis Politik Kompetitor
Kedatangan Calon Presiden (Capres) Ganjar Pranowo ke Surabaya, Sabtu (6/5/2023), disambut sangat meriah.
Masih Dirahasiakan, Ganjar Sudah Kantongi Kunci Kemenangan Pilpres 2024
Untuk bisa memenangkan kontestasi Pilpres 2024, sejumlah strategi sudah disiapkan bakal calon presiden dari PDI Perjuangan, Ganjar Pranowo. Strategi yang dirancang ini berdasarkan hasil analisis data perolehan suara capres-cawapres yang didukung PDIP pada Pilpres 2014 dan 2019 di Kota Jember.
Megawati Bisa Restui Budi Gunawan untuk Dampingi Ganjar
Belakangan ini muncul sejumlah nama tokoh yang dinilai pantas mendampingi bakal calon presiden (Bacapres) PDI Perjuangan, Ganjar Pranowo. Mulai dari Erick Thohir, Sandiaga Salahuddin Uno, hingga Budi Gunawan.
Sama-sama ke Jember, Anies Diterima di Rumah Pribadi Bupati dan Ganjar Pranowo Mendadak Batal ke Pendopo
Dua bakal calon Presiden (Bacapres) melakukan safari ke Jember, yakni Anies Baswedan dan Ganjar Pranowo, selama 2 hari, Sabtu dan Minggu (6-7/5).