Acara silaturahmi dan halal bi halal yang dihadiri ratusan Nyai dan Ning se-Jawa Timur (Jatim) dan Gubernur Jawa Tengah (Jateng) Ganjar Pranowo berlangsung khidmat di Pondok Pesantren An Nuriyah, Wonocolo Utara, Gg KH Zuber No. 18, Surabaya, Sabtu (8/5).
ganjar pranowo
Elektabilitas di Bawah Prabowo, Megawati Bisa Tinjau Ulang Pencapresan Ganjar
Ketua Umum PDI Perjuangan, Megawati Soekarnoputri masih berpeluang besar meninjau ulang atau mengoreksi pencapresan Ganjar Pranowo. Apalagi jika elektabilitas gubernur Jawa Tengah itu masih di bawah Prabowo Subianto.
Genggam Tiket Capres PDIP, Banyak Figur Mulai Dekati Ganjar Berharap jadi Cawapres
Setelah memegang tiket calon presiden dari PDI Perjuangan, kini mulai banyak tokoh bermunculan dan melakukan pendekatan untuk disandingkan dengan Ganjar Pranowo di Pilpres 2024.
Wali Kota Eri bersama Gubernur Ganjar Pranowo Tukar Pengalaman Atasi Persoalan UMKM
Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi bersama Ketua Dewan Kerajinan Nasional Daerah (Dekranasda) Surabaya Rini Indriyani mendampingi Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo saat menghadiri Pesta Wirausaha Surabaya, di Gedung Teater Balai Budaya Kota Surabaya, Sabtu (6/5).
Disambut Lagu Mboten Korupsi, Mboten Ngapusi, Ganjar Pranowo: Itu Sudah Saya Gaungkan Sekian Tahun Lalu
Sejumlah elemen bergantian ingin menemui Ganjar Pranowo, calon presiden (Capres) RI dari PDI Perjuangan setiba di Hotel Sahangri-La, Jalan Mayjend Sungkono, Surabaya Jumat (5/5) malam.
Disambut Ribuan Pedagang Kecil, Ganjar Siap Promosikan: Kita Kolaborasikan di “Lapak Ganjar”
Ribuan warga Kota Surabaya menyambut dan mengelu-elukan Calon Presiden Ganjar Pranowo saat hadir di acara “Pesta Wirausaha”, yang digelar di Balai Pemuda Surabaya, Sabtu (6/5/2023). Ribuan warga juga berulang kali menerikkan “Ganjar Presiden"
Konsolidasi di Jawa Timur, Ganjar Pranowo: Ini Provinsi yang Pertama
Calon Presiden RI Ganjar Pranowo menghadiri konsolidasi PDI Perjuangan Jawa Timur di Surabaya, Sabtu (6/5/2023). Lebih dari 1.700 pengurus PDI Perjuangan se-Jatim berkonsolidasi, mulai dari tingkat DPD Provinsi Jatim, DPC (kabupaten/kota), PAC (kecamatan), hingga organisasi sayap partai se-Jatim. Hadir pula sedikitnya 25 wali kota, bupati, wakil wali kota, dan wakil bupati se-Jatim yang merupakan kader PDIP
Lari Pagi di Surabaya, Ganjar Pranowo: Lingkungannya Asri, Bikin Sehat
Calon Presiden Ganjar Pranowo memulai kunjungannya di Surabaya, Sabtu (6/5/2023), dengan olahraga lari pagi. Tokoh humoris dan murah senyum itu berlari menyusuri kawasan Jalan Mayjend Sungkono, pasar kampung di sekitar, hingga Lapangan THOR yang berada di daerah Jalan Padmosusastro.
Ksatria Airlangga Sekuat Tenaga Dukung Ganjar Pranowo Di Pilpres 2024
Dukungan terhadap kader PDIP Ganjar Pranowo di Pemilihan Presiden (Pilpres) 2024 semakin deras. Kali ini, massa yang menamakan Jaringan Arek Ksatria Airlangga (JAKA) deklarasi mendukung Ganjar Pranowo sebagai Calon Presiden (Capres) di 2024-2029.
Ganjar Pranowo Kunjungi Rumah Bung Karno di Pandean, Diserahkan Kendil Berisi Air dari Sumur Jobong Berusia 600 tahun, Apa Maknanya?
Sabtu pagi besok sampai sore, 6 Mei 2023, Ganjar Pranowo akan menjumpai warga masyarakat Kota Surabaya. Ini kunjungan pertama politisi berambut putih itu ke Kota Pahlawan, sejak ditetapkan Calon Presiden RI 2024 oleh Ketua Umum PDI Perjuangan Megawati Soekarnoputri, 21 April lalu, di Istana Batu Tulis, rumah Bung Karno, di Bogor.
Tiga Syarat Cawapres yang Pas Berpasangan dengan Ganjar Pranowo
Paska Ketua umum PDI Perjuangan Megawati Soekarnoputri menunjuk Ganjar Pranowo sebagai calon presiden yang akan diusung pada pilpres 2024, pekerjaan rumah selanjutnya adalah memilih cawapres yang pas berpasangan dengan Ganjar.
Kunjungi Surabaya, Ganjar Pranowo Temui Pelaku UMKM dan Napak Tilas Rumah Lahir Bung Karno di Pandean
Calon Presiden Ganjar Pranowo akan berkunjung ke Surabaya, yang merupakan rangkaian safari politik di Jawa Timur, Sabtu (6/5/2023). Gubernur Jawa Tengah itu dijadwalkan menghadiri sejumlah titik acara.
Targetkan 70% Suara Kemenangan untuk Ganjar, PDIP Jatim Gelar Konsolidasi Akbar
Calon Presiden 2024-2029 dari PDI Perjuangan, Ganjar Pranowo bakal melakukan safari politik ke Jawa Timur selama dua hari, mulai Sabtu (6/5/2023).
PDIP Akui Ganjar Kalah Populer di Jakarta dari Anies
PDI Perjuangan mengakui bakal calon presiden yang akan diusungnya, Ganjar Pranowo belum terlalu populer di DKI Jakarta. Di Ibu kota, Ganjar kalah pamor dengan Bacapres Koalisi Perubahan untuk Persatuan Anies Baswedan.
SMRC: Elektabilitas PDIP Naik Usai Umumkan Ganjar Sebagai Capres
PDI Perjuangan mendapatkan berkah elektoral setelah mengumumkan Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo sebagai bakal calon presiden, yang akan diusung pada Pemilu 2024.