Megawati Soekarnoputi telah resmi mengumumkan Ganjar Pranowo sebagai calon presiden PDI Perjuangan. Ini mengkonfirmasi bahwa gelaran pemilihan umum (Pemilu) tahun 2024 mendatang akan benar-benar terwujud.
Ganjar Pranowo
Komunitas Milenial Tanpa Sekat Suku, Ras, dan Agama, Kolega Siap Menangkan Ganjar
Keputusan Ketua Umum PDI Perjuangan Megawati Soekarno Putri mengusung Ganjar Pranowo untuk ditandingkan dalam Pilpres 2024, disambut suka cita oleh Komunitas Milenial Ganjar (Kolega) di seluruh Indonesia.
Najib Salim Attamimi Sebut Kalau Megawati Kartini Politik Pilpres 2024
Pengumuman Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo sebagai Calon Presiden dari PDIP Perjuangan pada Jumat 21 April 2023 siang oleh Ketua PDI Perjuangan Megawati Soekarnoputri membuat kejutan terhadap peta politik.
Ganjar Maju Capres, PDIP Optimis Menang Hattrick
PDI Perjuangan akhirnya percaya diri mengusung kader terbaiknya untuk maju menjadi calon presiden (Capres) 2024. Adalah Ganjar Pranowo yang dipilih Ketua Umum PDIP, Megawati Soekarnoputri.
PDIP Ungkap Makna Lokasi Deklarasi Ganjar Pranowo Capres di Istana Batu Tulis
Deklarasi Ganjar Pranowo sebagai calon presiden (capres) yang akan diusung PDI Perjuangan (PDIP), di Istana Batu Tulis, Bogor, Jawa Barat, ternyata memiliki makna tersendiri bagi partai.
Momen Prananda Prabowo Serahkan Kursinya Diduduki Ganjar
Deklarasi Ganjar Pranowo sebagai calon presiden (capres) PDI Perjuangan di Istana Baru Tulis Hing Puri Bima Sakti, Bogor, Jawa Barat, Jumat (21/4), mempertontonkan sikap saling menghormati di antara elite partai ini.
Ganjar Dideklarasikan Capres, Jokowi Yakin Rakyat Semakin Dewasa Memilih
Deklarasi Ganjar Pranowo sebagai calon presiden (capres) dari PDI Perjuangan disambut baik Presiden Joko Widodo. Bahkan, ia menyampaikan harapannya untuk pemilih Pilpres 2024.
Ganjar Capres dari PDIP, Demokrat Tetap Konsisten Usung Anies Baswedan
Partai Demokrat menghormati sikap politik PDI Perjuangan yang akan mengumumkan bakal calon presiden (bacapres) 2024 pada Jumat siang ini (21/4). Sebab, hal itu merupakan hak setiap parpol yang dijamin oleh konstitusi.
Pengamat Beber Tiga Aspek Kecermatan Megawati Umumkan Ganjar Pranowo Capres
Political Srategist lembaga riset politik Surabaya Consulting Group (SCG), Aprizaldi, memuji kecermatan Ketua Umum PDI Perjuangan Megawati Soekarnoputri dalam mengumumkan Ganjar Pranowo sebagai calon presiden pada Pemilu 2024.
PDIP dan Ganjar Bisa Jadi Game Changer Koalisi Besar
PDI Perjuangan akan menjadi game changer pada Pemilu 2024, jika mampu mengumumkan calon presiden yang akan diusung sebelum wacana pembentukan Koalisi Besar benar-benar terealisasi.
Elektabilitas Ganjar Merosot, Ketua RGP2024 Yakin Calon Pemilih akan Balik Lagi
Tekanan besar tengah dihadapi Ganjar Pranowo dari masyarakat yang merasa kecewa atas pembatalan Piala Dunia U-20 2023. Otoritas sepak bola dunia (FIFA) secara resmi mencoret Indonesia sebagai tuan rumah Piala Dunia U-23 tahun 2023.
Megawati Dikabarkan Sudah Restui Ganjar, Ini Respon Bambang Pacul
Ketua Umum PDI Perjuangan Megawati Soekarnoputri dikabarkan telah memberi restu kepadaGubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo menjadi calon presiden pada Pilpres 2024.
Jika Maju Pilpres, Erick Lebih BaikTidak Berpasangan dengan Ganjar
'Dukungan' Presiden Jokowi kepada Erick Thohir untuk Pilpres 2024 diprediksi kian menguat, menyusul ringannya keputusan FIFA kepada Indonesia, buntut pembatalan tuan rumah Piala Dunia U-20.
Batal Tuan Rumah Piala Dunia, Duet Ganjar-Erick di Pilpres 2024 Tergantung Dua Tokoh ini
Pembatalan Indonesia sebagai tuan rumah piala dunia U-20 akan berdampak pada konfigurasi koalisi menuju pemilihan presiden (Pilpres) 2024.