Isu Joko Widodo menjadi Ketua Umum PDI Perjuangan sengaja digulirkan untuk mengadu domba. Penggagasnya adalah penumpang gelap yang ingin menciptakan disharmoni hubungan di tubuh PDIP.
Ganjar Pranowo
KIB Dianggap Sengaja Dibentuk untuk Cadangan Jokowi jika PDIP Tak Usung Ganjar
Koalisi Indonesia Bersatu (KIB) dianggap sengaja dipersiapkan oleh Presiden Joko Widodo sebagai perahu cadangan untuk mengusung Ganjar Pranowo jika tidak mendapatkan tiket calon presiden (Capres) dari PDI Perjuangan.
Lebih Baik Jokowi dan Ganjar Bikin Partai Sendiri
Internal PDI Perjuangan belakangan menghangat lantaran muncul isu dualisme ketokohan yang didorong oleh relawan. Relawan baru-baru ini menyuarakan agar Presiden Joko Widodo bisa menjadi Ketua Umum PDIP menggantikan Megawati Soekarnoputri.
Disanksi Gara-gara Dukung Ganjar, Pulangnya Rudy Disambut Yel-yel Kader PDIP Solo
Kabar Ketua DPC Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) Kota Solo, FX Hadi Rudyatmo, mendapatkan sanksi dari DPP PDIP karena terang terangan mendukung pencapresan Ganjar Pranowo, tampaknya diabaikan kader PDIP kota Solo.
HISNU Optimis Ganjar Pranowo Sosok Pemimpin RI 2024
Himpunan Santri Nusantara (HISNU) menggelar kegiatan peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW dan Hari Santri Nasional Tahun 2022 di Pondok Pesantren (Ponpes) Al Bashriyyah, Desa Dago, Kecamatan Parungpanjang, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, Rabu (26/10).
Akrobat Politik Para Relawan Bikin Jarak Semakin Lebar Antara Ganjar dan Megawati
Akrobat yang terus dilakukan relawan Ganjar Pranowo akan membuat jarak antara Ganjar dengan Ketua Umum (Ketum) PDI Perjuangan Megawati Soekarnoputri semakin lebar. Terakhir, relawan Ganjar mengusulkan Joko Widodo bisa menjadi Ketum PDIP pengganti Megawati.
Rocky Gerung: Kalau Dianggap Penerus Jokowi, ya Anies Sama Ganjar Saja
Partai NasDem dianggap tidak paham bahwa rakyat menginginkan Anies Baswedan sebagai pengganti Presiden Joko Widodo, bukan sebagai penerus Jokowi.
Sanksi PDIP Bukti Ganjar Masih Dianggap Kader
Pemanggilan yang kemudian diikuti pemberian sanksi kepada Ganjar Pranowo direspons positif oleh Ketua Dewan Pimpinan Cabang (DPC) PDIP Kota Solo, FX Hadi Rudyatmo.
Ganjar Disanksi PDIP, Hasto Minta Semua Kader Ambil Pelajaran
Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo telah dijatuhi sanksi berupa teguran lisan oleh DPP PDIP Bidang Kehormatan terkait pernyataannya yang menyatakan siap maju capres di Pilpres 2024. Ganjar pun menerima sanksi yang dijatuhkan oleh DPP PDIP tersebut.
Ketua Harian Perindo TGB Zainul Majdi Bertemu Ganjar Pranowo, Apa Yang Dibicarakan?
Ketua Harian Nasional DPP Partai Perindo Tuan Guru Bajang (TGB) Muhammad Zainul Majdi mengaku telah bertemu Gubernur Jawa Tengah, Ganjar Pranowo, di Semarang pada Minggu (23/10) malam kemarin.
Buntut Pernyataan Siap Jadi Capres, Dewan Kehormatan PDIP Panggil Ganjar
Pernyataan Ganjar Pranowo yang siap ditugaskan sebagai calon presiden (capres) 2024 bakal berujung pemanggilan untuk dimintai klarifikasi oleh PDI Perjuangan, partai tempat Gubernur Jawa Tengah itu bernaung.
Golkar Pastikan KIB Bukan Sekoci untuk Ganjar Pranowo
Partai Golkar menegaskan bahwa Koalisi Indonesia Bersatu atau KIB bukanlah sekoci alias perahu penyelamat Ganjar Pranowo untuk menghadapi Pilpres 2024.
KIB Harus Usung Kader Sendiri Jika Tak Ingin Dicap Koalisi Pesanan Istana
Koalisi Indonesia Bersatu (KIB) harus membuktikan bukan sekoci Ganjar Pranowo untuk Pemilu 2024 mendatang dengan mengusung kader-kadernya sendiri.
Ganjar Deklarasi Siap Nyapres, Jerry Massie: Dia Sudah Melangkahi Megawati
Pernyataan siap maju menjadi calon presiden (capres) yang disampaikan Ganjar Pranowo dinilai sebagai bentuk perlawanan terhadap PDI Perjuangan, khususnya Megawati Soekaroputri selaku ketua umum.
Hasto: Sekiranya Pak Ganjar Menyebut Diri Sebagai Capres itu Pelanggaran Disiplin Organisasi
Sekretaris Jenderal Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP), Hasto Kristiyanto merespons wawancara Ganjar dengan salah satu media soal kesiapan menjadi Capres 2024.