Pengurus Cabang (PC) Gerakan Pemuda (GP) Ansor Kabupaten Mojokerto menggelar Konfercab ke-XVII masa Khidmat 2021-2025 di Wisma PCNU Kabupaten Mojokerto, Minggu (12/12) malam.
GP Ansor
GP Ansor dan Banser Renovasi Makam Ulama di Mesir
Makam ulama Mesir Maulana Syekh Abdullah As-Syarqawi saat ini terlihat jauh lebih bersih dan tertata. Ini adalah hasil dari kerja keras Pimpinan Cabang Gerakan Pemuda Ansor Mesir. Makam ulama besar Mesir ini menjadi pintu gerbang terealisasinya program renovasi makam yang digagas oleh GP Ansor Mesir.
Percepatan Pemulihan Ekonomi, Kolaborasi GP Ansor dan Baznas Jombang Beri Penyuluhan Pelaku UMKM Binaan
Pimpinan Cabang GP Ansor bekerjasama dengan Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Kabupaten Jombang menggelar kegiatan Penyuluhan Keamanan Pangan (PKP) yang diikuti 50 UMKM bidang usaha Industri Rumah Tangga Pangan (IRTP).
GP Ansor Jombang, Dirikan Posko dan Siagakan Relawan Bencana 24 Jam
Intensitas hujan tinggi yang rawan dengan bencana banjir. GP Ansor Jombang siagakan dan intruksikan kader terlibat aktif dalam aktifitas kebencanaan di wilayah masing-masing, Jumat (05/02/2021).
GP Ansor dan Bawaslu Jombang Membangun Gerakan Melawan Hoaks dan Politik Identitas Di Pilkada Serentak
Pimpinan Cabang Gerakan Pemuda Ansor dan Bawaslu Jombang sukses menggelar webinar Pendidikan Pengawasan Partisipatif di Kantor Bawaslu Jombang, Jalan Raden Wijaya No. 15 pada Selasa(15/09) kemarin malam. Tindak lanjut dari nota kesepahaman kolaborasi yang dilakukan antara Bawaslu dan GP Ansor Jombang.