Berbagai keberhasilan dan capaian sukses diwujudkan Pemprov Jatim melalui inovasi Pengembangan Ekonomi Masyarakat Berbasis Pesantren (EKO-TREN) yang dikembangkan Dinas Koperasi dan UMKM.
Gubernur Khofifah
Data Kementan RI Catatkan Jatim Sebagai Provinsi dengan Capaian Vaksinasi PMK Tertinggi Se-Indonesia
Upaya Pemprov Jawa Timur menurunkan kasus Penyakit Kuku dan Mulut (PMK) melalui vaksinasi masif semoga segera bisa memutus mata rantai penyebaran PMK di Jawa Timur .
Himperra Jatim Telah Bangun Lapak-lapak Tempat Usaha bagi Pelaku UMKM
Himpunan Pengembang Pemukiman Dan Perumahan Rakyat (Himperra) merupakan organisasi yang mewadahi profesi dari para pengusaha property (developer) yang fokus dalam hal membangun dan mengembangkan pemukiman dan perumahan untuk pemenuhan kebutuhan rumah bagi kalangan masyarakat menengah ke bawah.
Gubernur Khofifah Ajak Himperra Bersinergi Fasilitasi IKM dari Sisi Permodalan hingga Pemasaran
Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa mengapresiasi Himpunan Pengembang Pemukiman Dan Perumahan Rakyat (Himperra) yang telah membantu menyediakan fasilitas bagi Komunitas IKM Produktif (KIP) untuk dapat menjalankan usahanya dalam lingkup perumahan murah yang dibangun Himperra.
Hadiri Rakerda Himperra Jatim, Gubernur Khofifah Dukung Wujudkan Perumahan Murah untuk Masyarakat Menengah ke Bawah
Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa menyatakan dukungannya untuk mewujudkan perumahan murah bagi masyarakat berpenghasilan rendah (MBR) bersama Himpunan Pengembang Pemukiman Dan Perumahan Rakyat (Himperra).
Tren Kasus PMK di Jatim Telah Menurun, Kini Pemprov Jatim Genjot Perluasan Vaksinasi dan Revaksinasi
Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa menegaskan bahwa tren kasus Penyakit Mulut dan Kuku (PMK) di Jatim telah mulai menurun cukup signifikan. Jika sebelumnya kasus harian PMK di Jatim mencapai 6.000 kasus per hari, kini tersisa 1.000 kasus saja per hari
Gubernur Khofifah Dianugerahi Penghargaan Sebagai Tokoh Penggerak Koperasi Utama Tahun 2022
Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa mendapatkan Penghargaan sebagai Tokoh Penggerak Koperasi Utama Tahun 2022 dari Dewan Koperasi Indonesia.
Terbaik! Pemprov dan Kabupaten/ Kota se Jatim Borong 30 Penghargaan BKN Award 2022
22 JULI 2022 Prestasi gemilang terus ditunjukkan Jawa Timur dibawah kepemimpinan Gubernur Khofifah. Terbaru, Jatim berhasil memborong berbagai kategori penghargaan Badan Kepegawaian Negara (BKN) Award 2022.
Tinjau Asrama Mahasiswa Nusantara Surabaya, Khofifah: AMN Miniatur Penggodokan Intelektual Pemimpin Berkarakter Bhinneka Tunggal Ika
Gedung Asrama Mahasiswa Nusantara (AMN) Surabaya tampak siap untuk segera dimanfaatkan para mahasiswa dari berbagai provinsi di Indonesia yang sedang berkuliah di Jawa Timur. Kesiapan itu ditegaskan Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa saat mengunjungi Asrama Mahasiswa Nusantara (AMN) yang terletak di Jalan Jemur Andayani No. 1 Surabaya, Kamis (21/7) siang.
Kementerian LHK Anugerahi Gubernur Khofifah Penghargaan Nirwasita Tantra 2021
Kepedulian Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa terhadap pengelolaan lingkungan dan hutan mendapat apresiasi dari Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK). Apresiasi tersebut diberikan KLHK dalam bentuk penghargaan Nirwasita Tantra 2021.
Gubernur Khofifah Berhasil Selamatkan Tiga Aset Pemprov Jatim Senilai Rp 1,068 Triliun
Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa terus aktif melakukan upaya penyelamatan aset Pemprov Jatim. Terutama untuk menyelamatkan aset yang belum memiliki keabsahan kepemilikan maupun yang sedang ada dalam sengketa maupun penguasaan pihak lain.
Sambut KTT G-20, Gubernur Khofifah Siap Percantik Anjungan Jatim di TMII
Pemerintah Provinsi Jawa Timur terus melakukan berbagai upaya untuk mendukung pelaksanaan Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) G20. Salah satunya dengan mempercantik kondisi dan memperkuat konten di Anjungan Jawa Timur di Taman Mini Indonesia Indah (TMII).
Dalam Setahun Entaskan 391.400 Jiwa, Gubernur Khofifah: Penduduk Miskin di Jatim Butuh Intervensi Signifikan
Pencapaian luar biasa kembali diwujudkan Provinsi Jawa Timur di bawah kepemimpinan Gubernur Khofifah Indar Parawansa. Kali ini, keberhasilan itu dibuktikan melalui penurunan angka kemiskinan tertinggi secara nasional.
Vaksin Booster Jadi Syarat Nikmati Fasilitas Publik, Gubernur Khofifah Imbau Vaksinasi Terus Dipercepat
Vaksin booster atau vaksinasi Covid-19 dosis ketiga kini menjadi syarat wajib bagi masyarakat untuk bisa menikmati fasilitas dan ruang publik. Jawa Timur terus mempercepat vaksinasi.
Adinda Cresheilla Raih 3rd Runner Up Miss Supranational 2022, Gubernur Khofifah: Kebanggaan Jawa Timur, Harumkan Indonesia
Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa mengungkapkan rasa bangganya kepada Adinda Cresheilla. Gadis asal Malang, Jawa Timur tersebut sukses membawa gelar 3rd runner-up dalam ajang Miss Supranational 2022 di Strzelecki Park Amphitheater Polandia, 15 Juli 2022 lalu.