Gerakan Pemuda Ansor Kota Probolinggo mengadakan silaturahmi kebangsaan sekaligus santunan anak yatim dan kaum duafa dalam rangka memperingati Isra’ Mi’raj Nabi Muhammad SAW 1446 H dan Harlah ke-102 Nahdlatul Ulama (NU).
Harlah NU
Khofifah Minta Maaf Harlah Muslimat NU ke-78 Kemungkinan Bikin Macet Sekitar Gelora Bung Karno
Ketua Umum Pimpinan Pusat Muslimat Nahdlatul Ulama (NU) Khofifah Indar Parawansa menyampaikan permohonan maaf atas kemungkinan tersendatnya arus lalu lintas di seputaran Gelora Bung Karno, Senayan Jakarta selama gelaran Harlah Muslimat NU ke-78 pada 19-20 Januari 2024 siang.
Khofifah: Persiapan Harlah NU ke 101 dan ke-78 Muslimat NU Sudah 99 Persen, Tinggal Pelaksanaannya
Pimpinan Pusat Muslimat Nahdlatul Ulama dalam mengawali rangkaian Hari Lahir (Harlah) Ke-78 sekaligus HUT NU ke 101 di Stadion Gelora Bung Karno, Jakarta pusat pada Jumat-Sabtu (19-20/1/2024) hari ini menggelar santunan bagi 500 anak yatim, khataman Qur'an serta tahlil yang ditujukan bagi pendiri NU dan pendiri Muslimat NU.
Wali Kota Eri Siapkan Transportasi hingga Konsumsi Warga Surabaya yang Datang ke Harlah 1 Abad NU di Sidoarjo
Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi menggelar rapat dengan jajaran Kementerian Agama (Kemenag) Kota Surabaya beserta para muslimat untuk membahas warga Surabaya yang akan menghadiri Harlah 1 Abad Nahdlatul Ulama (NU).
Hadiri Penutupan Harlah NU, Erick Thohir Ungkap 3 Tantangan Besar Indonesia
Menteri BUMN Erick Thohir mengungkap ada 3 tantangan besar yang dihadapi bangsa Indonesia, yakni disrupsi kesehatan, disrupsi digital dan disrupsi rantai pasok global.
Puncak Harlah NU Dipusatkan di Bangkalan, Gus Yahya Serius Kembalikan Posisi NU di Tengah Umat
Menuju satu abad Nahdlatul Ulama (NU), Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) menggelar acara puncak hari lahir (Harlah) ke 99 NU di Bangkalan, Jawa Timur. Selain itu, para petinggi PBNU juga menggelar ziarah ke para pendiri NU.
Momentum Harlah NU Ke 96, Lesbumi Jember Luncurkan 100 Ontologi Puisi Santri Nasional
Momentum Harlah NU Ke 96, pada Senin 31 Januari 2022 dimanfaatkan Lembaga Seni Budaya Muslimin Indonesia (Lesbumi) PCNU Jember, dengan menggalang kreativitas dibidang seni budaya dan sastra Indonesia. Acara tersebut mengusung tema besar yakni "Menyongsong 100 Tahun Nahdlatul Ulama, Merawat Jagat Membangun Peradaban".
AHY Hadiri Pengukuhan Pengurus PBNU, Demokrat: Bentuk Komitmen Partai Terhadap NU
Ketua Umum (Ketum) Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) menyanyikan lagu Syubbanul Wathon karya salah satu pendiri Nahdlatul Ulama (NU) KH Wahab Chasbullah.
Harlah NU Ke-95, Laskar Sholawat Beri 40 Unit Kendaraan ke Pengurus Ranting Muslimat NU se-Kencong
Pembina Laskar Sholawat Nusantara, Muhammad Fawait memberikan bantuan 40 unit kendaraan operasional bagi pengurus Ranting dan PAC Muslimat NU se-Cabang Kencong, Kabupaten Jember, Senin (2/1). Hal itu diberikan dalam rangka Hari Lahir (Harlah) Nahdlatul Ulama ke-95.
Anies Baswedan: 95 Tahun Sudah, Insya Allah NU Akan Terus Hadir Menjaga Indonesia
Nahdlatul Ulama telah menjadi simpul yang mempersatukan sepanjang 95 tahun mewarnai umat Islam Indonesia.
Alissa Wahid: NU Harus Jaga Jarak Dengan Politik Praktis
Memasuki usia ke-95 tahun, Nahdlatul Ulama diharapkan tidak terlibat politik praktis terlalu dalam.
Webinar PDIP Rayakan Harlah NU, Eri Cahyadi Beber Program Keumatan
Wali Kota Surabaya terpilih, Eri Cahyadi, yang juga dikenal sebagai Nahdliyin dan kader PDI Perjuangan, bercerita tentang sejumlah program keumatan yang telah disiapkannya jika resmi dilantik sebagai pemimpin Kota Pahlawan.
Harlah NU ke-95: Menyebarkan Aswaja Meneguhkan Komitmen Kebangsaan
Warga nahdliyyin di Banyuwangi banyak menggelar berbagai kegiatan dalam memperingati Hari Lahir organisasi Islam terbesar di dunia, Nahdlatul Ulama (NU) ke-95. Seperti puluhan aktivis Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PMII) Rayon Eksakta IAI Ibrahimy Genteng.
Walikota Kediri: NU Tetap Menjadi Pedoman Hidup Masyarakat
Wali Kota Kediri Abdullah Abu Bakar mengucapkan selamat atas hari lahir (Harlah) ke-95 Nahdlatul Ulama (NU) yang diperingati tiap 31 Januari. Harlah NU tahun ini mengambil tema Khidmah NU, Menyebarkan Aswaja dan Meneguhkan Komitmen Kebangsaan.