Puluhan warga Kelurahan Jember Kidul, Kecamatan Kaliwates, Kabupaten Jember, menggelar aksi menolak lapangan Talangsari Jember Kidul dihibahkan ke kantor Badan Pertanahan Nasional (BPN) Jember, Minggu (22/5). Pasalnya, lapangan tersebut masih difungsikan menjadi tempat aktivitas olah raga, pemuda dan warga sekitar.
Hendy Siswanto
Putusan Inkracht, Rekanan Tagih Janji Bupati Jember Segera Bayar Dana Proyek Wastafel 2020
Kemenangan gugatan sederhana CV Gembira Jaya dan CV Majera Uno Jaya, melawan BPBD dan Bupati Jember dalam gugatan wanprestasi proyek pengadaan bak cuci tangan atau wastafel penanganan Covid-19 tahun 2020, disambut gembira sejumlah rekanan.
Besok Sidang Lanjutan, Kuasa Hukum Rekanan Wastafel Siapkan Bukti Wanprestasi Bupati Jember
Kuasa hukum CV Majera Uno Jaya dan CV Gembira Jaya, Dewatoro S Poetra bakal membuktikan wanprestasi (tindakan ingkar janji dalam sebuah perjanjian) pengadaan proyek pengadaan bak cuci tangan atau Wastafel dalam sidang di Pengadilan Negeri (PN) Jember, Rabu (16/3) siang besok.
Dinilai Tak Becus Tangani Problem, Mahasiswa PMII Beri Raport Merah Kepemimpinan Satu Tahun Bupati Jember
Ratusan mahasiswa, yang tergabung dalam Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PMII) Cabang Jember, menggelar unjuk rasa, di depan Kantor Pemkab Jember jalan Sudarman, Selasa (8)03) siang.
Jember Fashion Carnaval Siap Digelar, Ini Jadwalnya
Jember Fashion Carnaval (JFC) dipastikan digelar 20-21 November 2021 mendatang.
Wujudkan Jember Smart Village, Bupati Jember Temui Menteri Desa PDTT
Bupati Jember Hendy Siswanto dan Ketua DPRD Jember Itqon Syauqi, menghadap Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi (PDTT) Abdil Halim Iskandar, Kamis, (21/10).
Tarik Wisatawan, Bupati Jember Segera Deklarasikan Wisata Gumuk
Bupati Jember Hendy Siswanto, mengungkap adanya potensi wisata lokal unggulan di Kalisat berupa wisata gumuk (bukit). Bupati Hendy pun berencana akan segera mendeklarasikan wisata gumuk itu untuk menarik wisatawan datang ke Jember.